Suara.com - Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan, yang akrab disapa Iwan Bule, berharap Presiden Joko Widodo datang memberikan dukungan kepada Timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta saat menghadapi Kamboja di Piala AFF 2022, Jumat (23/12/2022).
"Mudah mudahan, beliau (Jokowi) ada waktu, kita tunggu besok," kata Iriawan saat ditemui di SUGBK, Kamis (22/12/2022).
Lebih lanjut, Iriawan berterima kasih kepada Jokowi karena selalu mendukung sepak bola Indonesia. Juga kepada Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali dan Kepolisian Republik Indonesia.
Apalagi, Timnas Indonesia diizinkan memakai SUGBK sebagai markas dan pasukan Shin Tae-yong bisa mendapat dukungan langsung dari penonton, meski terbatas.
"Saya sekali lagi berterima kasih kepada pemerintah. Pak Presiden, Pak Menpora, khususnya kepada Pak Kapolri, sudah mengizinkan dan diberikan space 70 persen dari kapasitas maksimum di GBK ini," ucap Iriawan.
"Sekali lagi terima kasih semuanya insan sepak bola, pemerintah yang telah memberikan support yang luar biasa, kita bisa main lagi di SUGBK, stadion kebanggaan dan ini bakal jadi tuan rumah perhelatan Piala Dunia U-20," pungkasnya.
Selain Kamboja, Timnas Indonesia akan menjamu Thailand pada 29 Desember mendatang. Sementara laga kontra Brunei Darussalam dan Filipina merupakan laga tandang.
Foto: Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan saat melihat kesiapan SUGBK jelang laga Timnas Indonesia vs Kamboja (Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha).
Baca Juga: Manchester United Krisis Bek, Erik ten Hag Mungkin Andalkan Harry Maguire Lagi
Berita Terkait
-
Keisuke Honda Keluhkan Sabotase Jelang Indonesia vs Kamboja di Piala AFF 2022
-
Kapten Timnas Indonesia Semringah Bakal Duet Bareng Jordi Amat di Piala AFF 2022
-
Shin Tae-yong dan Siasat Acak-acak Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2022
-
Timnas Indonesia vs Kamboja, Shin Tae-yong Tak Jamin Skuad Garuda Menang
-
Skuad Mentereng Timnas Indonesia Tak Bikin Ciut Kamboja, Ryu Hirose Sudah Kantongi Strategi Khusus
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Mesin Gol Persija Jakarta Tegaskan Jaga Api Kemenangan Demi Kejar Borneo FC di Super League
-
Perang Sudan Kian Sadis, Muncul Seruan Boikot Manchester City, Kok Bisa?
-
Timnas Indonesia U-17 Target Minimal Seri Lawan Zambia, Syukur-syukur Bisa Menang
-
Patrick Vieira Dipecat Genoa, Mario Balotelli: Karma Itu Nyata!
-
Nova Arianto: Semoga Qatar Kembali Bersahabat dengan Timnas Indonesia
-
Dibeli dengan Mahar Rp2,2 T, Declan Rice Menjelma Jadi Gelandang Terbaik Dunia
-
Seberapa Hebat Calvin Verdonk di Laga Kontra Angers di Liga Prancis? Ternyata Tuai Pujian!
-
Mees Hilgers Terancam Absen di Laga Debut Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Lawan Brasil dan Honduras, Misi Timnas Indonesia Tembus Babak 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Pemain Belanda yang Pernah Berlaga di Indonesia Bilang Sepak Bola Indonesia Banyak Kekurangan