Suara.com - Cristiano Ronaldo membuat kejutan dengan bergabung ke klub Arab Saudi, Al Nassr. Namun, sebelum CR7, deretan pemain top ini sudah lebih dulu merasakan atmosfer mentas di Liga Arab Saudi. Siapa saja mereka?
Sederet pemain top dunia tercatat pernah bermain di Liga Arab Saudi, terbaru ada Cristiano Ronaldo yang resmi bergabung dengan klub Al Nassr.
Kabar ini dipastikan secara resmi oleh pihak klub melalui akun media sosial mereka pada Sabtu (31/12/2022) dini hari WIB. Kabar ini langsung menyedot perhatian.
Terlihat foto Cristiano Ronaldo yang memegang jersey Al Nassr bernomor punggung tujuh sembari memamerkan senyuman. Sambutan pun diberikan oleh klub.
"Sejarah tercipta. Ini adalah rekrutan yang tidak hanya akan menginspirasi klub kami untuk meraih sukses yang lebih besar tapi menginspirasi liga kami, negara kami, dan generasi masa depan, anak-anak laki-laki dan perempuan untuk menjadi versi terbaik dari dirinya. Selamat datang Cristiano di rumah barumu," bunyi pernyataan Al Nassr di media sosial.
Sebelum Ronaldo benar-benar mentas bersama Al Nassr, sederet pemain bintang juga saat ini sedang bermain atau sudah lebih dulu pernah bermain di Liga Arab. Berikut ulasannya!
1. Ever Banega
Ever Banega saat ini tercatat masih menjadi pemain Al Shabab. Ia diboyong dari Sevilla pada tahun 2020 lalu dan langsung ditunjuk sebagai kapten Al Shabab.
Banega yang sudah meraih berbagai gelar bersama Boca Juniors, Valencia, hingga Sevilla, masih tampil menjanjikan meski usianya kini sudah 34 tahun.
Selama kurun waktu 2,5 musim terakhir bersama Al Shabab, Ever Banega sudah melakoni 66 laga lintas ajang dengan torehan 16 gol dan 17 assist.
Eks pemain Juventus ini juga tercatat pernah berkarier di Liga Arab Saudi bersama Al-Hilal. Ia datang pada 30 Januari 2019 dari klub MLS, Toronto FC.
Bersama Al-Hilal, karier Giovinco terbilang cukup gemilang. Meski cuma mencatatkan 16 gol dan 19 assist selama 2,5 musim, ia berhasil membawa Al-Hilal meraih berbagai gelar.
Di antaranya adalah dua gelar Liga Arab, satu kali King Cup, dan menjadi kampiun Liga Champions Asia 2019. Setelah dari Al-Hilal, Giovinco sempat bergabung dengan Sampdoria, tapi kini ia tercatat tak memiliki klub.
3. David Ospina
Tag
Berita Terkait
-
Berapa Gaji Cristiano Ronaldo di Al Nassr? Per Menit Sudah Lampaui UMR Yogyakarta!
-
Siapa Pemilik Al Nassr? Klub Arab Saudi yang Rekrut Cristiano Ronaldo
-
5 Transfer Pemain Bintang Paling Mengejutkan di Sepak Bola, Terbaru Ronaldo Gabung Al Nassr
-
Pilih Bergabung dengan Al Nassr, Cristiano Ronaldo Dinilai Mata Duitan
-
Alasan Cristiano Ronaldo 'Menyerah', Tinggalkan Eropa untuk Gabung Al Nassr
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
PSSI Resmi Umumkan John Herdman Sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Fakta Baru: Pemain Real Madrid Terkejut, Xabi Alonso Didepak Tanpa Pemberitahuan Internal
-
Emil Audero Jadi Bulan-bulanan Juventus: Lawan Kami Superior
-
Gantikan Xabi Alonso di Real Madrid, Begini Statistik Alvaro Arbeloa
-
FC Dallas Mulai Pramusim MLS 2026, Maarten Paes Ikut Latihan Penuh: Rumor Pindah ke Persib HOAX
-
Emil Audero Pahlawan, Tapi Cremonese Dibantai 5 Gol dari Juventus
-
5 Alasan Real Madrid Pecat Xabi Alonso di Pertengahan Musim
-
Benarkah Emil Audero Siap Diboyong Kembali ke Juventus di Bursa Transfer Musim Panas 2026?
-
Siapa Alvaro Arbeloa? Mantan Lawan Jordi Amat yang Jadi Caretaker Real Madrid
-
3 Taktik Pilihan John Herdman untuk Timnas Indonesia, yang Mana Kira-kira?