Timnas Indonesia U-22 terus bombardir pertahanan Filipina. Penyelesaian akhir yang dilakukan menjadi sorotan lantaran selalu gagal berbuah gol.
Sementara Filipina terlihat masih sangat kesulitan keluar dari tekanan pemain-pemain Timnas Indonesia U-22. Segala upaya telah dilakukan, tetapi selalu gagal menembus pertahanan Garuda Muda.
Usaha Timnas Indonesia U-20 akhir nya berhasil pada menit ke-89. Mendapatkan umpan manja, Irfan Jauhari dengan tenang memasukan bola ke dalam gawang Filipina sekaligus mengubah kedudukan menjadi 2-0.
Rio Fahmi lagi-lagi menunjukan kelasnya tidak lama gol tersebut terjadi. Pemain Persija itu kembali membuat assist indah untuk gol yang diciptakan oleh Fajar Fatturachman yang mengubah skor jadi 2-0.
Tidak ada lagi gol tercipta sampai peluit tanda berakhirnya pertandingan dibunyikan. Timnas Indonesia U-22 menang telak 3-0.
Susunan Pemain:
Timnas Indonesia U-22 XI (4-3-3): Ernando Ari Sutaryadi; Rio Fahmi, Rizky Ridho, Alfeandra Dewangga, Pratama Arhan; Beckham Putra, Ananda Raehan, Marselino Ferdinan, Ramadhan Sananta, Jeam Kelly Sroyer.
Pelatih: Indra Sjafri
Timnas Filipina U-22 XI (4-3-3): Julian Kammeraad; Santiago Rublico, Kamil Jaser Rendon Amirul, Jacob Pena, Yrick Gallantes; Gavin Muenz, Noah River Leddel, David Kevin Setters; Dennis Salazar Chung, Pocholo Bugas, Ndres Rafael Aldeguer.
Pelatih: Robert James Gier
Berita Terkait
-
Daftar Pemain Timnas Thailand U-22 untuk SEA Games 2025 Jadi Sorotan, Kabar Baik untuk Indonesia
-
Timur Kapadze Enggan Jadi Asisten Fabio Cannavaro, Terbuka jika Timnas Indonesia Berminat
-
Bukan Wawancara Pelatih Timnas, Timur Kapadze Ungkap Tujuannya Datang ke Indonesia
-
Derrick Michael Dipastikan Perkuat Indonesia di SEA Games 2025, Target Raih Medali
-
Indonesia Host FIFA Series 2026, Erick Thohir Puji Apresiasi Tanpa Henti FIFA
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Vietnam Diperkuat Eks Gelandang Timnas Bulgaria U-21 di SEA Games 2025
-
Daftar Pemain Timnas Thailand U-22 untuk SEA Games 2025 Jadi Sorotan, Kabar Baik untuk Indonesia
-
Arne Slot Ogah Bahas Bursa Transfer, Fokus Total Hadapi Jadwal Padat Liverpool
-
Eks Man United Cetak Dua Gol, Marseille Bantai Nice 5-1 dan Naik ke Puncak Klasemen
-
Yuran Fernandes Comeback, PSM Makassar Bidik Kebangkitan di Parepare
-
Timur Kapadze Enggan Jadi Asisten Fabio Cannavaro, Terbuka jika Timnas Indonesia Berminat
-
Bukan Wawancara Pelatih Timnas, Timur Kapadze Ungkap Tujuannya Datang ke Indonesia
-
Tiket Ludes! Duel Inter Milan vs AC Milan Siap Membara
-
Menang atas Dewa United, Bojan Hodak Apresiasi Pertahanan Persib Bandung
-
Persib Bandung Tetap Menang dengan 10 Pemain, Bojan Hodak: Pertandingan Sangat Berat