Suara.com - Harga tiket konser Coldplay masih jadi pembahasan netizen Indonesia karena mahalnya "nggak ngotak". Kini menjadi pembahasan harga tiket pertandingan Timnas Indonesia vs Argentina. Diprediksi harganya pun akan mahal.
Salah satu netizen membahas soal prediksi mahalnya harga tiket pertandingan Timnas Indonesia vs Argentina.
Akun @lingkaranfootball berkomentar di akun resmi FIFA yang menyambut laga Indonesia vs Argentina, "Halo guys bulan depan jadi ga?".
"Ginjal kiri khusus konser Coldplay, yang ginjal kanan khusus lihat Bang Messi," begitu celoteh akun @lingkaranfootball berkomentar di postingan FIFA itu.
Menariknya, netizen lain pun menanggapi @lingkaranfootball.
"Murah Amat harga ginjal elu Tong...?? Pan bisa dibelikan Ferrari model terbaru 8 biji."
"Setidaknya mati dengan tenang."
"iya lah orang mati jelas tenang masa berontak, baru ga tenang ketar ketir pas mas Munkar dan Nakir datang."
Harga tiket Coldplay memang paling mahal hingga Rp 11 juta. Sementara harga tiket pertandingan Indonesia vs Argentina belum jelas.
Baca Juga: Naturalisasi Ivar Jenner dan Rafael Struick Akhirnya Tuntas, Sebentar Lagi Bela Timnas Indonesia
Harga tiket Timnas Indonesia vs Argentina bisa tembus jutaan rupiah jika jadi digelar. Kabarnya Timnas Indonesia vs Argentina jadi agenda FIFA Matchday Juni 2023.
Harga tiket jumbo itu bisa dipatok jutaan rupiah karena anggaran yang dikeluarkan memang cukup besar.
Pihak penyelenggara maupun PSSI tampaknya harus menyiapkan anggaran yang cukup besar untuk bisa mendatangkan juara Piala Dunia 2022 itu pada ajang FIFA Matchday yang terdekat.
Sebab, tarif yang dipatok La Albiceleste mencapai lima juta dollar AS.
Angka ini setara dengan Rp73,2 miliar. Namun, tarif ini ternyata berlaku sebelum Lionel Messi dan kawan-kawan menjuarai Piala Dunia 2022.
Diprediksi, angka yang dipatok oleh AFA untuk mengirimkan Timnas Argentina bakal lebih membengkak lantaran statusnya yang menjadi peraih trofi Piala Dunia 2022.
Berita Terkait
-
Cerita Indra Sjafri Simpan Potongan Jaring Gawang yang Dibobol Timnas Indonesia di Final SEA Games 2023
-
Naturalisasi Ivar Jenner dan Rafael Struick Akhirnya Tuntas, Sebentar Lagi Bela Timnas Indonesia
-
Sukses di Timnas Indonesia U-22, Witan, Rio, Ferarri, dan Ridho Diharapkan Beri Manfaat Lebih untuk Persija
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jadwal Pertandingan Liga Italia 22-25 November 2025, Jay Idzes dan Emil Audero Main Kapan?
-
Final IFCPF Asia Oceania Cup 2025: Timnas Indonesia CP Siapkan Strategi Khusus Hadapi Iran
-
Disebut Cari Pelatih Murah untuk Timnas Indonesia, Ini Kata-kata PSSI
-
Breaking News! Indonesia Tuan Rumah FIFA Series 2026, Kans Besar Lawan Juara Dunia
-
Bukan Batik Malaysia! Timur Kapadze Dapat Hadiah Batik Indonesia dari Sosok Ini
-
Timur Kapadze Latih Timnas Indonesia Menunggu Waktu? Salat Jumat di Istiqlal Jadi Kunci
-
Belum Resmi Tukangi Timnas Indonesia, Timur Kapadze Dibuat Geleng-geleng Suporter Garuda
-
Link Live Streaming Persib Bandung vs Dewa United Malam Ini Jumat 21 November 2025
-
PSM Makassar Mengamuk di Parepare: Hajar PSBS Biak 5-0, Alex Tanque Hattrick!
-
Prediksi Susunan Pemain Persib Bandung vs Dewa United, Bentrok Skuad Timnas Indonesia