Suara.com - Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott serta beberapa pemain Ipswich Town mendapatkan pujian dari asisten pelatih yang bernama Martyn Pert usai menang lawan Bristol Rovers di Piala Liga Inggris, Kamis (10/8/2023) dini hari WIB.
Ipswich Town mampu memenangkan ronde pertama Piala Liga Inggris melawan Bristol Rovers dengan skor 2-0. Dua gol The Tractor Boys disumbangkan Jack Taylor serta Sone Aluko.
Elkan Baggott juga turut berkontribusi dalam kemenangan ini. Pemain berusia 21 tahun ini membantu gawang timnya terhindar dari kebobolan.
Kemenangan ini membuat asisten pelatih Ipswich Town, Martyn Pert semringah. Sebab, mereka memakai skuad rotasi di Piala Liga Inggris.
Meski begitu, pemain-pemain baru serta cadangan Ipswich Town mampu menjalankan tugasnya dengan baik. Buktinya merekameraih kemenangan.
Elkan Baggott dkk juga dipuji mampu beradaptasi cepat bersama klub berjuluk The Tractor Boys, walau musim lalu lebih banyak bermain di tim lain karena dipinjamkan.
"Level permaintetap tinggi. Banyak pemain sudah lama berada d tim ini, jadi mereka mengeri bagaimana cara kami bermain. Tapi kamu juga punya Jack, Omari, kiper Cieran yang baru masuk dalam tim," ucap Pert dikutip dari TWTD.
"Selain itu ada Elkan (Baggott) yang tidak banyak bermain bersama kami, dia menghabiskan musim lalu dipinjamkan ke tim lain. Para pemain masuk ke tim dan mampu bermain dengan struktur yang sama seperti biasanya, jadi itu memuaskan," tegasnya.
Adapun setelah kemenangan ini, Ipswich Town melaju ke babak kedua Piala Liga Inggris. Nantinya mereka akan bertemu Reading.
Berita Terkait
-
Bawa Ipswich Town Menang dan Nirbobol, Ini Kata Elkan Baggott
-
Tampil Penuh, Elkan Baggott Mentereng Bantu Ipswich Town Kalahkan Bristol Rovers di Piala Liga Inggris
-
Aksi Solid Elkan Baggott Bantu Ipswich Town Menang di Carabao Cup, Fix Batal Dipinjamkan?
-
Gara-gara Hal Ini, Pelatih Ipswich Town Janjikan Elkan Baggot Tampil di Carabao Cup 2023
-
Sulit Main di Divisi Championship, Elkan Baggott Mentas di Piala Liga Inggris Pekan Ini?
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Resmi! Kata-kata Liam Rosenior Usai Dikontrak Chelsea Hingga 2032
-
Pelaku Cuma Ditegur, Ini Klarifikasi Kafi FC soal Tendangan Kung Fu Liga 4 Yogya
-
Sassuolo vs Juventus: Dear Jay Idzes, Hati-hati dengan Mesin Gol Si Nyonya Tua Ini
-
Paul Scholes Peringatkan Man United Jangan Rekrut Enzo Maresca, Kenapa?
-
Data Menyedihkan di Balik Ruben Amorin Dipecat Manchester United, Parah Sih...
-
Calon Pelatih Chelsea Liam Rosenior: Pengagum Sir Alex Ferguson, Peniru Jurgen Klopp
-
Komentar Tidak Biasa Pelatih Asal Malaysia Soal John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Cerita John Herdman Kena Maki Eks Pelatih Lionel Messi
-
Horor Menit 73 Liga 4 DIY: Tendangan Kung Fu Leher Disasar, Wasit Tutup Mata
-
Ngeri! Anggota FBI Pantau Laga Maroko vs Kongo di Piala Afrika 2025, Mau Nyulik Siapa?