Suara.com - Menilik latar belakang Syakir Daulay baik pendidikan maupun sumber kekayaannya, sosok yang gencar menjadi sorotan publik pasca pernikahan Adiba Khanza dengan Egy Maulana Vikri.
Ya, nama Syakir Daulay memang menjadi perbincangan hangat di kalangan netizen usai Adiba Khanza dan Egy Maulana Vikri melangsungkan pernikahan pada 10 Desember 2023 lalu.
Bukan tanpa alasan sosok berusia 21 tahun itu menjadi perbincangan. Pasalnya, Syakir Daulay sempat digosipkan dengan Adiba Khanza.
Bahkan gosip tersebut pun disambut oleh netizen yang menjodoh-jodohkan keduanya, hingga muncul rumor bahwa Syakir Daulay dan Adiba Khanza akan menikah muda.
Namun gosip tersebut langsung padam usai Adiba Khanza dekat dengan Egy dan kini menjadi istri dari penggawa Timnas Indonesia tersebut.
Meski gosip tersebut padam, tetap saja nama Syakir Daulay terus menjadi perbincangan. Apalagi setelah ia mengunggah dirinya berswafoto di pelaminan Adiba Khanza dan Egy.
Terlepas dari hal tersebut, menarik untuk mengupas sisi lain dari sosok Syakir Daulay. Kira-kira, bagaimana riwayat pendidikan dan sumber kekayaan penyanyi sekaligus aktor muda tersebut?
Pendidikan Syakir Daulay
Syakir Daulay merupakan pemuda asal Aceh, tepatnya dari Bireuen. Ia sendiri merupakan putra dari pasangan Hasan Daulay dan Nazariah.
Baca Juga: Prestasi Egy Maulana vs Syakir Daulay, Pria yang Digosipkan Nyaris Nikah Muda dengan Adiba Khanza
Adapun pendidikannya bermula di SD Negeri 1 Bireuen. Tapi, Syakir Daulay kemudian pindah ke SD Negeri 1 Pondok Labu di Jakarta Selatan.
Setelahnya, Syakir Daulay masuk ke Pondok Pesantren Daarul Quran di Tangerang milik Ustaz Yusuf Mansur. Setelah lulus, ia pun melanjutkan ke bangku kuliah.
Diketahui, Syakir Daulay berkuliah di Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen dan Ilmu Komputer ESQ di Jakarta Selatan terhitung sejak 2019 lalu.
Sumber Kekayaan
Adapun untuk sumber kekayaan Syakir Daulay mayoritas berasal dari pekerjaannya di dunia entertainment atau dunia hiburan Tanah Air.
Syakir Daulay diketahui berprofesi sebagai penyanyi, di mana ia banyak merilis singel-singel religi sejak 2018 hingga saat ini.
Berita Terkait
-
Prestasi Egy Maulana vs Syakir Daulay, Pria yang Digosipkan Nyaris Nikah Muda dengan Adiba Khanza
-
Statistik Dendy Sulistyawan, Striker Timnas Indonesia yang Dituduh Pemain Titipan
-
Ranking FIFA Peserta Piala Asia 2023: Jepang Tertinggi, Indonesia Terendah Kedua
-
Pilih Pratama Arhan yang Minim Jam Terbang, STY Kubur Mimpi Pemain BRI Liga 1 untuk Berseragam Timnas Indonesia
-
Ipswich Town Akan Pinjamkan Elkan Baggott Usai Bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor
-
PSSI Tidak Main-main! Rekam Jejak Mentereng Cesar Meylan, Asisten John Herdman
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Update Klasemen BRI Super League Usai Persib vs Persija: Maung Bandung Dingin di Puncak
-
Profil Bruno Tubarao yang Injak Kaki Beckham di Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Hampir 300 Tim Ramaikan Liga TopSkor Greater Jakarta 2026, Pembinaan Usia Muda Makin Bergairah