Suara.com - Ranking FIFA Timnas Indonesia berpotensi mengalami kenaikan signifikan apabila berhasil mengalahkan Irak pada pertandingan perdana Grup D Piala Asia 2023.
Kemenangan ini berpotensi membawa skuad Garuda naik hingga delapan peringkat.
Pada Piala Asia 2023, Indonesia tergabung dalam Grup D bersama Irak, Vietnam, dan Jepang. Lawan-lawan berat ini menantang pasukan Shin Tae-yong untuk memberikan performa terbaik.
Meskipun secara teoritis lawan-lawan Indonesia memiliki kualitas yang tangguh, terlihat dari ranking FIFA, Indonesia menjadi satu-satunya negara di luar 100 besar.
Meski begitu, melihat dari sisi positif, keberhasilan meraih poin di Piala Asia 2023 dapat memberikan keuntungan signifikan.
Semakin tinggi ranking lawan yang dikalahkan, semakin besar potensi poin yang dapat diraih oleh Indonesia dalam perhelatan ini.
Irak, peringkat FIFA ke-63, menjadi lawan berat Indonesia yang berada di peringkat ke-146. Kemenangan atas Irak dapat membawa Garuda naik delapan peringkat dengan tambahan 26,64 poin, mencapai total 1.090,65 poin.
Hasil imbang memberikan tambahan 9,14 poin, sementara kekalahan mengakibatkan pengurangan 8,36 poin dari total poin awal 1.064,01.
Jika Indonesia berhasil mengalahkan Irak dan meraih 1.090,65 poin, maka ranking FIFA mereka akan naik empat tingkat, melompat dari posisi ke-146 menjadi ke-138.
Baca Juga: Fuji Ungkap Alasan Tidak Bisa Pacaran dengan Asnawi Mangkualam
Dalam kenaikan ini, Indonesia akan melampaui beberapa negara, termasuk Botswana, Ethiopia, Suriname, Antigua dan Barbuda, Turkmenistan, Filipina, Burundi, dan Lithuania.
Namun, jika Timnas Indonesia kalah, poin mereka akan turun menjadi 1.055,65 dan peringkat mereka turun ke posisi 147, berada di bawah St Kitts and Nevis.
Kontributor : Imadudin Robani Adam
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Satu Per Satu Borok 7 Pemain Abal-abal Malaysia Terkuak! Imanol Machuca Terbukti Berbohong
-
Klasemen Liga Champions: Inter Milan, Arsenal dan Bayern Kokoh di 3 Besar
-
Hampir Kalah dari Qarabag! Chelsea Diselamatkan Alejandro Garnacho
-
Drama 6 Gol! Barcelona Nyaris Kalah, Untung Ada VAR
-
Foden dan Haaland Jadi Mimpi Buruk Dortmund, Manchester City Pesta Gol 4-1
-
Incar Tiket 16 Besar! Persib Bandung Tak Akan Kasih Ampun Selangor FC
-
Jamie Carragher Sindir Trent Alexander-Arnold: Dia Telah Menipu Fans Liverpool
-
Elkan Baggott Menggila! Bawa Ipswich Town 8 Pertandingan Tanpa Kalah
-
Cristiano Ronaldo Ngaku Bukan Pria Romantis yang Suka Berikan Bunga tapi Ngasih Cincin Rp30 M
-
FAM Bikin Karier Pemain Hancur! Rodrigo Holgado Terancam Diputus Kontrak Tanpa Dibayar