Suara.com - Serli Artika Sridevi, sosok perempuan yang dikabarkan dekat dengan Keisha Alvaro, putra Okie Agustina dan mantan suaminya, Pasha Ungu.
Nama Keisha Alvaro tengah banyak diperbincangkan netizen Tanah Air karena aksi pasang badan untuk sang ibu, Okie Agustina.
Pasca perceraian sang ibu dengan ayah tirinya, Gunawan Dwi Cahyo beberapa waktu lalu membuat Okie Agustine kembali menyandang status janda.
Keisha Alvaro mengaku siap menjadi tulang punggung keluarga dan dengan tegas melarang sang ibu untuk bekerja.
Tak pelak pemuda berusia 19 tahun itu pun jadi sorotan banyak penggemar yang kemudian mengulik kehidupan pribadinya.
Termasuk soal pasangan dan Sridevi menjadi salah satu perempuan yang dikabarkan memiliki kedekatan dengannya.
Hal ini tak lepas dari momen Keisha saat memberi kejutan untuk Sridevi dalam acara Indonesian Dangdut Awards 2023.
Secara spesial Keisha membawakan bunga untuk Sridevi, mulai dari momen itu berkembang isu liar berkaitan hubungan mereka.
Biodata dan Pekerjaan Serli Artika Sridevi
Baca Juga: Bek Vietnam Tabuh Genderang Perang, Siap 'Main Kasar' Lawan Timnas Indonesia
Nama lengkap: Serli Artika Sridevi
Nama panggilan: Sridevi
Tanggal Lahir: 3 September 2008
Tempat Lahir: Prabumulih, Sumatera Selatan
Pendidikan: SMP
Anak ke-: 1 dari 2 bersaudara
Agama: Islam
Pekerjaan
Sridevi diketahui sebagai penyanyi dangdut, namanya dikenal masyarakat Indonesia usai menjuarai kontes Dangdut Academy musim kelima.
Ia mengalahkan kontestan lain, Eby (Bima) dan Afan (Jakarta), kemenangan itu membuatnya meraup hadiah uang tunai Rp 300 juta.
Sebelum itu Sridevi sudah lebih dulu malang melingtang di dunia perdangdutan, dimulai saat ia menjuarai Dangdut Fantastic Record Sumsel 2018.
Kemudian juara 1 lomba dangdut komunitas Prabumulih 2019, juara 2 Festival Dangdut KDI Ogan Hilir 2019.
Berita Terkait
-
Perbandingan Kekayaan Gunawan Dwi Cahyo dengan Kiesha Alvaro, Siapa Lebih Tajir?
-
OOTD Kiesha Alvaro Pakai Turtleneck, Terlihat Dewasa dan Tak Lagi Seperti Remaja
-
Bingung Tinggal di Mana, Kiesha Alvaro Menyesal Tak Beli Rumah gara-gara Gunawan Dwi Cahyo
-
Kiesha Alvaro Umur Berapa? Ngaku Siap Jadi Tulang Punggung Okie Agustina
-
Penampakan Rumah Gunawan Dwi Cahyo vs Pasha Ungu di Bogor, Bak Bumi dan Langit
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Lille Sukses Kalahkan Angers, Calvin Verdonk Malah Kecewa Berat
-
Lagi Gacor-gacornya Bersama Persija, Emaxwell Souza: Tim Ini Punya Target Besar
-
Makna Haru di Balik Selebrasi Declan Rice: Aku Tahu Dia Menonton di Atas Sana
-
Mauro Zijlstra Menggila dengan Cetak 2 Gol di FC Volendam
-
3 Pemain Berbahaya Zambia yang Patut Diwaspadai Timnas Indonesia U-17: Ada Bomber Haus Gol
-
Manchester City Raih Kemenangan, Pep Guardiola Serang Wasit
-
Bukan Jeje, Pengakuan Orang Dekat STY Sejak Awal Sudah Ragu dengan Kemampuan Patrick Kluivert
-
Hadapi Timnas Indonesia U-17 di Laga Pertama, Pelatih Zambia: Kami Tidak Takut
-
Coret Pemain Keturunan Norwegia, Ini Penjelasan Nova Arianto
-
Timnas Indonesia U-17 Janji Bikin Kejutan di Piala Dunia, Faldy Alberto Tak Gentar dengan Brasil