Suara.com - Park Hang Seoo menjawab desakan publik Vietnam untuk kembali melatih The Golden Star Warriors setelah menelan kekalahan telak dan beruntun dari Timnas Indonesia di kualifikasi Piala Dunia 2026. Park Hang Seo dianggap bisa kembalikan masa jaya sepak bola Vietnam.
Park Hang Seo menjawab pertanyaan dari media Vietnam vnexpress.
"Pada upacara pembukaan Bac Ninh FC pada 27 Maret, ketika ditanya oleh VnExpress tentang kemungkinan kembali ke tim Vietnam, Pelatih Park menjawab untuk menghindari masalah lain," tulis VnExpress.
"Kali kedua masalah ini disinggung lagi, dia tersenyum malu-malu, menjawab "terima kasih" dan mengatakan dia sudah putus sehingga dia tidak mau menjawab tentang tim Vietnam."
Sebelum Troussier, Park Hang-seo memegang kendali sebagai pelatih Timnas Vietnam. Ternyata, saat melawan Timnas Indonesia, Park Hang-seo lebih sulit diatasi daripada Troussier, yang memiliki rekor buruk melawan tim tersebut.
Park Hang-seo mengandalkan counter pressing dengan permainan cepat, yang terbukti efektif dalam tiga kesempatan menang melawan Timnas Indonesia.
BACA JUGA: Klasemen BRI Liga 1 Usai Persikabo Resmi Degradasi ke Liga 2
Selama menangani Timnas Vietnam, Park Hang-seo mengumpulkan 1.7 poin per pertandingan dalam 53 pertandingan, dengan rekor 26 kemenangan, 12 imbang, dan 15 kekalahan. Vietnam di bawah Park Hang-seo mencetak 87 gol dan kebobolan 49.
Baca Juga: Shin Tae-yong Sebut Akan Ada Pemain Naturalisasi Baru untuk Timnas Indonesia Sebelum Juni 2024
Desakan publik Vietnam
Publik Vietnam mulai membuka wacana dukungan ke Park Hang-seo untuk kembali melatih Timnas Vietnam. Park Hang-seo ini bisa juga disebut sebagai musuh bebuyutan Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong.
Dalam kanal media Vietnam, Soha bakan mereka menuliskan soal seandainya Park Hang-seo kembali melatih Vietnam.
"Pelatih Troussier hengkang, mengapa pelatih Park Hang-seo sulit kembali "menyelamatkan" timnas Vietnam?" begitu judul tulisannya.
"Ketika Pelatih Troussier dan VFF mencapai kesepakatan pemisahan, banyak penggemar sepak bola Vietnam memikirkan Coach Park."
VFF Mencari Pelatih
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Terlilit Utang Rp145 Miliar, Keluarga Sven-Goran Eriksson Jual Murah Rumah Mewah
-
Waduh! Jose Mourinho Gak Bayar Tagihan Hotel Rp15 Miliar, Mendadak Bangkrut?
-
Menolak Tua! Cristiano Ronaldo Berencana Pensiun Satu atau Dua Tahun Lagi
-
Mauro Zijlstra Beri Kabar Baik Jelang SEA Games 2025, Apa Itu?
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Menderita Hernia, Lamine Yamal Berpotensi Absen di Piala Dunia 2026
-
Bojan Hodak 'Menghilang' di Sesi Latihan Persib, Gabung Timnas Indonesia?
-
Johannes Siregar Pemain Keturunan Batak di Jerman, Pernah Belajar di Klub Kevin Diks
-
Bojan Hodak Dirumorkan Latih Timnas Indonesia, Igor Tolic Ungkap Hal Mengejutkan
-
Miris! Klub Malaysia Ogah Tampung 7 Pemain Naturalisasi Abal-abal