Suara.com - Mengulas perjalanan karier Ezra Walian. Pemain naturalisasi timnas Indonesia yang dikabarkan tidak akan bermain untuk Persib Bandung lagi di Liga 1 Indonesia musim 2024/2025.
Kabar Ezra Walian hengkang dari tim berjuluk Pangeran Biru dikonfirmasi oleh sang pelatih, Bojan Hodak. Ia memastikan pemain berusia 26 tahun ini tidak masuk skuadnya lagi untuk musim selanjutnya.
"Ezra Walian hengkan ke Persik, saya rasa kemungkinan seperti itu. Saya belum yakin karena dia belum tanda tangan, tapi dia tidak akan bersama kami pada musim depan," ucap Bojan Hodak.
Bakal hengkang dari Persib, lantas sejauh ini bagaimana perjalanan karier Ezra Walian yang pernah berseragam Ajax Amsterdam.
Perjalanan Karier Ezra Walian
Di level klub, Ezra Walian memulai karier sepak bolanya di Haarlem Youth yang akhirnya pindah ke AZ Alkmaar pada 2008.
Melansir dari data Transfermarkt, setelah empat tahun Ezra akhirnya pindah ke tim muda Ajax Amsterdam.
Ini menunjukkan bahwa pemain kelahiran Amsterdam punya potensi usai direkrut klub besar Belanda. Sejak 2012 ia bermain untuk Ajax U-17, U-19, dan U-21.
Total lima tahun Ezra Walian berseragam Ajax Amsterdam hingga pada akhirnya ia dilepas dengan status bebas transfer.
Baca Juga: Nova Arianto Buka Suara Soal Isu Gantikan Shin Tae-yong di Piala AFF 2024
Almere City kemudian merekrut pemain naturalisasi ini pada Agustus 2017. Namun, ia justru tidak berkembang.
Ezra Walian kemudian dipinjamkan Almere City ke RKC Waalwijk pada tahun 2018. Semusim dari masa peminjaman, ia lalu balik ke klub induknya.
Akan tetapi, kontrak Ezra tidak diperpanjang. Ia pun memulai kariernya di Liga 1 Indonesia dengan gabung PSM Makassar pada September 2019.
Dua musim bersaama tim Juku Eja, pemain berusia 26 tahun akhirnya bergabung Persib Bandung pada Maret 2021. Sekitar tiga tahun, ia membela Pangeran Biru dan terbaru berhasil mengantarkan klubnya menjadi juara.
Kabarnya setelah hengkang dari Persib, sesuai pernyataan dari Bojan Hodak, Ezra bakal pindah ke Persik Kediri.
Level Timnas
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Disarankan Tetap Pertahankan Ernando Ari di Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Meski Sempat Blunder
-
3 Kerugian Justin Hubner usai Gabung Cerezo Osaka, Segera Balik ke Wolves
-
Dapat Isyarat Gantikan STY di Timnas Indonesia, Nova Arianto Tunggu Restu Sosok Ini
-
Tolak Timnas Indonesia, Gabriel Han Willhoft-King Bisa Bela 5 Negara Lain
-
PSSI Bongkar Isi Kontrak Shin Tae-yong Soal Target di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Sebenarnya...
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Baru 17 Tahun! Cucu Orang Jakarta Ini On Fire di Klub Besar Belanda
-
Rincian Sanksi FIFA ke PSSI dan Pemain Keturunan Timnas Indonesia
-
Ruben Amorim Balas Sindiran Cristiano Ronaldo, Ingatkan Kesalahan di Masa Lalu
-
Prediksi Parma vs AC Milan: Pasukan Allgeri Siap Libas Gialloblu
-
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil
-
Pelatih Emil Audero Mau Pecahkan Rekor di Kandang Pisa, Tapi Kayaknya Sulit
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Ini Bisa Sangat Cocok dengan Simon Tahamata
-
Prediksi Juventus vs Torino: Ujian Luciano Spalletti di Derby della Mole
-
Garudayaksa Tumbang untuk Pertama Kalinya di Championship, Begini Alasan Pelatih
-
Kenapa Pertandingan Timnas Indonesia di FIFA Matchday November 2025 Tak Dihitung Ranking?