Suara.com - PSSI nyatanya sudah pernah mengeluarkan daftar nama-nama pemain keturunan yang diincar untuk bisa dinaturalisasi pada 2017 silam.
Hal itu merujuk pada dokumen Kemenpora terkait 24 pemain keturunan Indonesia di Eripa yang berpotensi dinaturalisasi pada 2017, sebagaimana menyitat berita Antara.
"Menpora meminta bantuan Menlu untuk menyampaikan arahan kepada para Kepala Perwakilan RI di kawasan Eropa Barat dan juga di negara Qatar agar melakukan pendataan terhadap potensi sejumlah pemain sepak bola keturunan Indonesia dengan kompetensi dan prestasi yang berkualitas," kata Sesmenpora saat itu, Gatot S. Dewa Broto.
Beberapa pemain yang ada di dalam daftar itu akhirnya memang dinaturalisasi dan kini sudah membela Timnas Indonesia, namun ada juga yang tidak jadi dinaturalisasi.
Sejumlah nama yang ada di daftar 2017 itu kini kembali ramai dibicarakan karena dikabarkan menjadi incaran lagi untuk dinaturalisasi.
Lantas, siapa saja pemain keturunan yang sudah diincar sejak 2017 dan kini resmi menjadi Warga Negara Indonesia?
1. Sandy Walsh
Sandy Walsh sendiri memang pernah menyatakan dirinya telah berusaha untuk dinaturalisasi sejak lama. Pada 2017, dirinya masih bermain di KRC Genk.
Pemain yang kini membela KV Mechelen di Liga Belgia itu baru resmi menjadi WNI pada November 2022. Sejauh ini pemain berusia 29 tahun tersebut sudah mencatatkan 14 caps buat Timnas Indonesia.
Baca Juga: Niat Cetak Gol Malah Diganggu, Thom Haye Ngamuk ke Rekan Sendiri
2. Thom Haye
Gelandang berusia 29 tahun yang kini bermain di Almere City itu juga sudah diincar sejak 2017. Ketika itu, Prof Haye masih bermain untuk Willem II.
Thom Haye akhirnya resmi dinaturalisasi pada Maret 2024 bersamaan dengan Ragnar Oratmangoen.
Ketika baru menjajaki karir profesional bersama PEC Zwolle, Verdonk sudah dipantau oleh PSSI. Saat itu usianya masih 20 tahun, tapi mampu bermain reguler di Eredivisie.
Namun baru pada Mei 2024 kemarin Calvin Verdonk resmi dinaturalisasi ketika sudah menjadi pemain NEC Nijmegen.
Berita Terkait
-
Pemain Keturunan Jogja Ditolak STY Masuk Timnas Indonesia, Padahal Predator Muda Paling Mengerikan
-
Info A1! 2 Pemain Keturunan Ganas Bela Timnas Indonesia Lawan Bahrain dan China, Shin Tae-yong: Langsung Gabung
-
Siapa Sem Peter Yvel? Gelandang Serang keturunan Surabaya, Bisa Jadi Solusi Shin Tae-yong Hadapi China
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
Terkini
-
Panas! Andre Rosiade Tantang PSSI: Masa Sudah Gagal, Takut Gelar Rapat Exco
-
Lawan 3 Tim Elit, Timnas Indonesia U-17 Percaya Diri Tatap Piala Dunia
-
Bukan STY, Legenda Persib Ini Harap Timnas Indonesia Dilatih Pelatih Berpengalaman
-
Kandidat Pelatih Timnas Indonesia Sampaikan Peringatan ke Persib
-
Lupakan Piala Dunia, Timnas Indonesia Diminta Juara AFF Dulu
-
Trio Garuda Tampil Ganas di Eropa: Emil Audero Clean Sheet, Idzes Tangguh, Nathan Cetak Gol!
-
Perbedaan Patrick Kluivert dan Eks Pelatih Thailand Usai Dipecat, Satunya Nelangsa
-
Isyarat Bangkit Nathan Tjoe-A-On, Terlupakan di Inggris, Bersinar di Negeri Sendiri
-
Pamit Tinggalkan Persija, Gustavo Almeida Kirim Pesan Menyentuh
-
Langkah Serius Vietnam Menuju SEA Games 2025 Jadi Alarm Keras untuk Indonesia