Suara.com - Ketum PSSI, Erick Thohir menegaskan bahwa amunisi baru timnas Indonesia, Kevin Diks sudah bisa bermain lawan Jepang.
Kevin Diks telah sah menjadi warga negara Indonesia (WNI) usai mengambil sumpah pada Jumat (8/11/2024) di Denmark.
Setelah itu, PSSI berjuang keras untuk melakukan perpindahan federasi agar pemain FC Copenhagen bisa didaftarkan melawan Samurai Biru.
Kabar baiknya kini Erick Thohir memberikan konfirmasi bahwa pemain keturunan Ambon ini siap memperkuat skuad Garuda.
"Kevin Diks siap membela Timnas indonesia melawan Jepang," tulis Erick Thohir di postingan Instagram.
Sontak unggahan Erick Thohir riuh dikomentari netizen pecinta timnas Indonesia.
"Langsung info A1 dari pak Erick," komentar mabru***
"Bikin kejutan terus nih Ketum kita," seru ijus***
"Siap mengantongi Mitoma dan Kubo," tegas foot***
Baca Juga: Percaya Diri Lawan Jepang, Maarten Paes: Waktunya untuk Fokus
Adapun pertandingan timnas Indonesia vs Jepang dijadwalkan pada Jumat (15/11/2024) malam WIB di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta.
Berita Terkait
-
Simpang Siur Bisa Bela Timnas Indonesia Lawan Jepang atau Tidak, Mees Hilgers: Masih Belum Pasti...
-
Ivar Jenner Unggah Foto Hitam Putih, Respon 'Preman' Timnas Indonesia Disorot
-
Pemain Keturunan Semarang Telan Kekalahan Memalukan Jelang Gabung Timnas Indonesia
-
Jepang Siap-siap! Ini 2 Hal yang Untungkan Timnas Indonesia Jelang Laga di GBK
-
Kevin Diks Dilaporkan Belum Penuhi Syarat Bela Timnas Indonesia! Potensi Absen Lawan Jepang
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Demi Bobotoh! Marc Klok Beri Sumpah Setia Persib Bakal Kalahkan Persija
-
Hadapi Persija, Bojan Nilai Persib Bandung Punya Keuntungan
-
Terungkap Kata-kata Vinicius Jr yang Picu Ricuh Real Madrid vs Atletico Madrid
-
Kendal Tornado FC Datangkan 2 Pemain Baru, Termasuk Eks Timnas Indonesia U-23
-
Bursa Transfer Serie A Italia: Lazio Rekrut Kenneth Taylor, Fiorentina Datangkan Eks AC Milan
-
Roy Keane Sebut Aksi Martinelli sebagai Aib, Pemain Arsenal Itu Akhirnya Minta Maaf
-
Kata Agen Soal Patrick Kluivert Bersaing dengan Legenda Arsenal Latih Tunisia di Piala Dunia 2026
-
Manajemen Persib Pastikan Skuad Persija Persija Pakai Rantis ke GBLA
-
Marak Calo Jelang Persib vs Persija, Manajemen Maung Bandung Bakal Lakukan ini di Hari H
-
Persib Bandung vs Persija, Ini Prediksi Mantan Striker Timnas Indonesia