Suara.com - Pekan ke-14 Liga Italia pada Minggu (1/12) dinihari WIB menghadirkan sejumlah laga seru. Di San Siro, AC Milan begitu perkasa untuk Empoli.
Tijjani Reijnders dkk mampu meraih kemenangan 3-0 atas Empoli. Kakak dari pemain Timnas Indonesia, Eliano Reijnders itu mencetak brace alias dua gol.
Satu gol AC Milan lainnya dicetak oleh striker Spanyol, Alvaro Morata. Kemenangan 3-0 membuat AC Milan menempati posisi ketujuh dengan 22 poin.
Sementara hasil buruk kembali dialami oleh klub yang dibela bek Timnas Indonesia, Jay Idzes, Venezia. Bermain di markas Bologna, Stadion Renato Dall'Ara, Venezia menyerah 0-3.
Tiga gol kemenangan Bologna dicetak oleh brace Dan Ndoye dan Riccardo Orsolini lewat titik putih. Kekalahan ini membuat Jay Idzes dkk masih terbenam di dasar klasemen Liga Italia 2024/2025.
Di laga lainnya, klub milik pengusaha Indonesia Como gagal meraih poin penuh setelah bermain imbang 1-1 melawan Monza di kandang dalam pertandingan yang berlangsung ketat. Tim asuhan Cesc Fabregas masih terjebak di peringkat 18 dan gagal keluar dari zona degradasi.
Hasil pertandingan pekan ke-14 Liga Italia 2024/2025:
Sabtu, 30 November
Cagliari 1-0 Verona
Como 1-1 Monza
Minggu, 1 Desember
AC Milan 3-0 Empoli
Bologna 3-0 Venezia
Minggu, 1 Desember
18:30 WIB Udinese vs Genoa
21:00 WIB Parma vs Lazio
21:00 WIB Torino vs Napoli
Senin, 2 Desember
00:00 WIB Fiorentina vs Inter Milan
02:45 WIB Lecce vs Juventus
Selasa, 3 Desember
02:45 WIB AS Roma vs Atalanta [Antara]
Berita Terkait
-
Ragnar Oratmangoen: Suporter Timnas Indonesia Kini Siap Mati...
-
Nostalgia Timnas Indonesia di Piala AFF Part 1: 1996 dan Pesona Kurniawan Dwi Yulianto
-
Asnawi Mangkualam Digoda Pindah ke Persib, Bojan Hodak: Ini Soal Uang
-
3 Klub Belanda yang Cocok Jadi Pelabuhan Baru Nathan Tjoe-A-On, Balikan Sama Mantan?
-
Timnas Indonesia Berpeluang Salip Ranking FIFA Vietnam pada Maret 2025, Begini Perhitungannya!
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Tamparan Keras untuk PSSI! Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Brasil Bikin Federasi Mawas Diri
-
Pernah Juara Piala Asia, Eks Pelatih Tottenham Hotspur Disebut Cocok Tukangi Timnas Indonesia
-
Benjamin Sesko Dihujani Kritik, Amorim Pasang Badan: Dia akan Terbiasa
-
Makin Moncer! Pemain Keturunan Ini Bisa Jadi The Next Calvin Verdonk dan Dean James
-
Hasil Super League: Dua Gol Sundulan Runtukahu Bawa Persija Menang Comeback atas Arema FC
-
Florian Wirtz Dituding Penghancur Liverpool Oleh Arsene Wenger, Ini Kata Arne Slot
-
Mengerikan! Hooligan Eks Klub Eliano Reijnders Picu Kerusuhan, Anak-anak Jadi Korban
-
Tampil Gemilang, Emil Audero Frustrasi Sebut Cremonese Tak Layak Kalah dari Pisa
-
Comeback Spektakuler Persib di ACL Two: Robi Darwis Beberkan Kunci Kebangkitan
-
3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia