Suara.com - Laga melawan Australia pada 20 Maret 2025 menjadi ujian pertama Patrick Kluivert sebagai pelatih Timnas Indonesia.
Kemenangan akan memberikan kesan positif dari pecinta Garuda. Indonesia akan bertandang ke Sydney Football Stadium dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Skuad Garuda kini berada di posisi ketiga Grup C dengan enam poin, sementara Australia di posisi kedua dengan tujuh poin.
Pertandingan diprediksi ketat, karena kedua tim sama-sama mengincar kemenangan.
Akankah Kluivert sukses di debutnya? Semua tergantung strategi dan nasib.
Di luar itu, kehadiran para pemain kunci juga dianggap krusial dalam memengaruhi hasil Timnas Indonesia di laga nanti.
Jairo Riedewald, yang sempat menjadi sorotan di Liga Inggris bersama Crystal Palace, kini bermain di Belgia bersama Royal Antwerp.
Proses naturalisasi pemain keturunan Manado ini tengah diurus PSSI meski prosesnya diperkirakan bakal berlangsung cukup lama.
Baca Juga: Kompak, 3 Lawan Timnas Indonesia di Piala Asia U-20 2025 Turut Dapat Hasil Buruk
Meski demikian, eks Ajax Amsterdam ini diharapkan bisa merampungkan naturalisasi sebelum Timnas Indonesia bertandang ke markas Australia pada 20 Maret.
Sebagai gelandang bertahan dalam formasi 4-3-3, tugas Riedewald adalah menghalangi pergerakan lawan.
Pengalamannya di Eropa membuat Timnas Indonesia diyakini memiliki pertahanan lebih kuat untuk meredam timnas Australia asuhan Tony Popovic.
Calvin Verdonk, bek sayap tangguh di Eredivisie, dikenal karena kombinasi pertahanan solid dan kecepatan menyerang.
Sejak 2022 bersama NEC, ia hampir selalu menjadi pilihan utama, kecuali ketika mengalami masalah kebugaran atau cedera.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Barcelona Punya 2 Opsi untuk Dapatkan Marcus Rashford Lebih Murah dari Man United
-
Diduga Keturunan Indonesia, Pemain Irlandia Ini Layak Dipantau John Herdman
-
Pesan Jay Idzes hingga Kevin Diks untuk John Herdman di Timnas Indonesia
-
Buntut Ngamuk di Laga Lawan Inter Milan, Antonio Conte Dijatuhi Sanksi Berlapis
-
Pecahkan Rekor 17 Tahun di Manchester City, Antoine Semenyo Kirim Pesan Pedas soal VAR
-
Persib Bandung Jadi Juara Paruh Musim, Bojan Hodak Minta Pemain Tak Cepat Puas
-
Jadi Penentu Kemenangan Manchester City, Rayan Cherki Malah Kena Semprot Pep Guardiola
-
Paul Scholes: Antoine Semenyo Lebih Cocok ke Manchester United Ketimbang Man City
-
Pemain Rp11,3 Miliar Ini Dipuji Setinggi Langit John Herdman, Disebut Layak Naik Level
-
Justin Hubner: Tekel Saya Normal di Inggris, Tapi Jadi Masalah di Eredivisie