Suara.com - Berikut ini harga pasar calon kiper Timnas Indonesia, Emil Audero.
PSSI dikabarkan tengah memproses tiga pemain untuk dinaturalisasi, salah satunya Emil.
Kiper kelahiran Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) itu saat ini memperkuat klub Serie B, Palermo.
Melansir dari laman Transfermarkt, nilai pasar pemain dengan nama lengkap Emil Audero Mulyadi itu saat ini mencapai Rp86,91 miliar. Emil diprediksi bakal menjadi kiper kedua termahal di Asia.
Dia berada di bawah kiper Jepang Zion Suzuki yang memiliki nilai pasar Rp156,4 miliar. Di bawah Emil, ada nama kiper Jepang Leo Kokubo yang memiliki nilai pasar Rp43,5 miliar.
Kemudian diikuti kiper Australia Matthew Ryan Rp43,5 miliar. Sementara itu, kiper Timnas Indonesia saat ini Maarten Paes menduduki kiper termahal keenam di Asia dengan nilai pasar Rp31,3 miliar.
Dengan nilai pasar Rp86,91 miliar, uang sebesar itu bisa digunakan untuk membangun klub bermain di kompetisi BRI Liga 1.
Dari laman Transfermarkt, total nilai pasar tertinggi klub Liga 1 adalah Persib Bandung yakni Rp89,43 yang masih di bawah Emil.
Sementara nilai pasar terendah adalah klub promosi, Semen Padang dengan nilai Rp43,89 milar.
Baca Juga: Patrick Kluivert Soal Naturalisasi Jairo Riedewald: Saya Tidak Tahu, tapi...
Kabar terbarunya, proses naturalisasi sudah selesai di Kementerian Pemuda dan Olahraga. Selanjutnya, segera masuk ke Kementerian Hukum, lalu ke Presiden lewat Sekretariat Negara. Selanjutnya diserahkan ke DPR RI untuk diproses di sidang paripurna.
Rencananya, proses pengambilan sumpah menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) dilakukan di Eropa.
"Karena satu di Belanda (Dean James), satu di Belgia (Joey Pelupessy), dan satu di Italia (Emil Audero), jadi kami akan cari tempat yang cocok (untuk pengambilan sumpah)," kata Anggota Exco PSSI, Arya Sinulingga belum lama ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jelang Persebaya vs Arema FC, Jose Gomes: Ini Derbi Terbesar yang Sesungguhnya!
-
Pincang! Liverpool Tanpa Florian Wirtz dan Bradley Lawan Nottingham Forest
-
Hansi Flick Siap Latih Lionel Messi jika kembali ke Barcelona
-
Indonesia Host FIFA Series 2026, Erick Thohir Puji Apresiasi Tanpa Henti FIFA
-
Tampil Jeblok, Jersijap Jepara Pecat Pelatih Mario Lemos
-
Jadwal Pertandingan Liga Italia 22-25 November 2025, Jay Idzes dan Emil Audero Main Kapan?
-
Final IFCPF Asia Oceania Cup 2025: Timnas Indonesia CP Siapkan Strategi Khusus Hadapi Iran
-
Disebut Cari Pelatih Murah untuk Timnas Indonesia, Ini Kata-kata PSSI
-
Breaking News! Indonesia Tuan Rumah FIFA Series 2026, Kans Besar Lawan Juara Dunia
-
Bukan Batik Malaysia! Timur Kapadze Dapat Hadiah Batik Indonesia dari Sosok Ini