Suara.com - Pemain timnas Indonesia, Eliano Reijnders menceritakan perjuangan yang dilakukan agar mendapatkan banyak menit bermain di PEC Zwolle.
Eliano Reijnders sudah berkarier di PEC Zwolle sejak tahun 2020 silam.
Adik Tijjani Reijnders tersebut memiliki musim yang naik turun.
Pasalnya di awal musim 2024/2025, pemain 24 tahun tersebut bermain penuh selama 90 menit dalam tiga pertandingan.
Akan tetapi, setelah itu ia justru dibangku cadangan, imbas PEC Zwolle yang tak pernah menang.
Sejak itu, pemain timnas Indonesia ini jarang bermain sebagai starter dan lebih banyak menghangatkan bangku cadangan.
Meski begitu, di pekan 18 dan 19, tiba-tiba Eliano Reijnders jadi pemain inti lagi.
Bahkan ia membantu klubnya meraih kemenangan saat menghadapi PSV Eindhoven dengan skor 3-1.
Sayangnya setelah pertandingan melawan PSV Eindhoven tersebut, Eliano Reijnders mengalami cedera ringan.
Baca Juga: Pamit dari KAS Eupen, 3 Klub Ini Berpotensi Jadi Pelabuhan Baru Shayne Pattynama
Pemain serba bisa ini lantas banyak dicadangkan lagi oleh pelatih PEC Zwolle.
Namun, Eliano Reijnders berhasil bangkit lagi karena di dua pertandingan terakhir Eredivisie Belanda berhasil main 90 menit.
Eliano Reijnders pun mengatakan bahwa perjuangannya demi mendapatkan banyak menit bermain di PEC Zwolle penuh dengan pengorbanan.
"Karena sakit, saya kehilangan posisi sebagai pemain inti setelah pertandingan kandang melawan PSV, tetapi sampai saat itu saya melakukan apa yang harus saya lakukan," kata Eliano Reijnders dikutip dari laman resmi PEC Zwolle.
Nah, demi kebugarannya maka adik dari Tijjani Reijnders tersebut tidak pasrah saja.
Pemain yang lahir di Finlandia tersebut memilih untuk datang lebih pagi ke pusat latihan.
Berita Terkait
-
Banjir Ucapan Selamat! Thom Haye Lamar Kekasihnya Bibeche Riva
-
Mees Hilgers Tak Sabar Ingin Selesaikan Liga Belanda Musim Ini
-
Perbandingan Timnas Indonesia Vs Malaysia: Harga Pasar, Peringkat FIFA, hingga Prestasi
-
Jarang Main di Oxford United, Ole Romeny Malah Dipuji Setinggi Langit
-
Minus Kevin Diks dan Dean James, Siapa Pengganti di Timnas Indonesia? Ini Bocorannya
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Siapa Pelatih Timnas Indonesia U-20? Erick Thohir Bakal Tunjuk Sosok Ini
-
Setelah Mathew Baker, Timnas Indonesia Berpotensi Tikung Australia untuk Amankan Pemain Keturunan
-
MU Siap Lepas Jadon Sancho Gratis, Dortmund Siap Sambut Si Anak Hilang
-
Here We Go! Barcelona Siapkan Dana Rp1,15 Triliun Demi Bajak Harry Kane
-
Sisi Lain Calon Pelatih Timnas Indonesia Timur Kapadze: Tak Bisa Jauh dari Anak
-
Mike Rajasa Usai Debut di Timnas Indonesia U-17: Langsung Ciptakan Sejarah
-
Alasan Timur Kapadze Ogah Jadi Asisten Cannavaro, Pilih Tunggu Lamaran PSSI
-
Eks Wakil Presiden AFF Nilai Vietnam Lebih Layak ke Piala Asia 2027 Dibanding Malaysia
-
Namanya Indonesia Banget, Pemain Keturunan di Klub Swiss Ini Punya Bapak dari Pekalongan
-
Bintang Man City Ungkap Kekecewaan Eliano Reijnders Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026