Yaitu Liga 1 2018 dan Piala Presiden 2018, gelar yang sudah sangat lama tidak didapatkan oleh Persija Jakarta.
Teco belum mengumumkan tim mana yang akan menjadi pelabuhan karier selanjutnya, begitu pun Persija masih tak tahu siapa yang menangani.
Di luar dua nama itu tentu masih banyak opsi lain yang cocok buat Persija Jakarta.
Jika melihat dalam beberapa musim ke belakang, Persija selalu menggunakan jasa pelatih asing dari Eropa.
Masih ada dua pertandingan lagi yang harus dilalui Persija di Liga 1 2024/2025 sebelum manajemen fokus mencari pelatih anyar.
Terdekat, Persija akan melawan PSS Sleman di Stadion maguwoharjo pada 17 Mei, kemudian menjamu Malut United di laga pamungkas Liga 1 pada 23 Mei mendatang.
Persija saat ini masih duduk di posisi keenam klasemen sementara Liga 1 dengan 50 poin dari 32 laga, dengan catatan 14 kemenangan, delapan seri, serta 10 kali kalah.
Masih ada kans bagi Persija masuk ke posisi empat besar sebagaimana target dari manajemen, tetapi harus bergantung juga hasil pertandingan tim lain.
Andai target finis di empat besar gagal tercapai, evaluasi menyeluruh dipastikan bakal dilakukan oleh manajemen Persija, termasuk soal posisi pelatih kepala.
Baca Juga: Bapuk di Liga 1, Persija Masih Punya Satu Hal yang Bisa Dibanggakan!
Momentum akhir musim ini juga menjadi waktu penting untuk menyusun ulang fondasi tim jelang musim baru, terutama dengan kembalinya Persija ke Jakarta International Stadium sebagai home base tetap.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Setahun Cedera, Nguyen Xuan Son Langsung Bersinar saat Comeback bersama Timnas Vietnam
-
AFC Ingatkan Pemerintah Malaysia, Jangan Campuri Urusan FAM atau Terancam Sanksi FIFA
-
Faisal Halim Mulai Siapkan Mental jika Malaysia Didiskualifikasi dari Kualifikasi Piala Asia 2027
-
Ingatkan Irak, Graham Arnold: Kami Masih Belum Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Ambisi Juara Piala Dunia 2025, Hajime Moriyasu Belum Puas usai Jepang Hajar Bolivia 3-0
-
Cedera Otot Paha, Eder Militao Harus Menepi Selama 2 Pekan
-
Beri Pujian, Presiden FIFA Sebut Kisah Curacao Menginspirasi
-
Besiktas Ingin Pinjam Ter Stegen dari Barcelona
-
Bebas Sanksi, Pulga Vidal Siap Mati-matian untuk PSIM Yogyakarta
-
Butuh 8 Tahun untuk Arsenal Sadar, Putus Kerja Sama dengan Sponsor Bermasalah