Angka yang mencerminkan konsistensi sekaligus kepercayaan yang diberikan dua pelatih berbeda terhadapnya.
Penampilan apik Ricky Kambuaya di level klub menjadi alasan utama mengapa ia masih bertahan di orbit skuad Garuda.
Bersama Dewa United di Liga 1 musim 2024/2025, pemain 29 tahun itu tampil dalam 26 laga, menyumbang dua gol dan enam assist.
Banyak di antaranya berperan krusial dalam kemenangan tim berjuluk Banten Warriors itu.
Lebih dari sekadar statistik, gaya bermain Kambuaya menjadi elemen penting di lini tengah.
Ia bukan hanya penghubung antara lini belakang dan depan, tetapi juga pengatur ritme permainan.
Kemampuannya menjaga tempo dan menciptakan peluang dari ruang sempit membuatnya istimewa di antara gelandang lain.
Kombinasinya dengan pemain-pemain seperti Alexis Messidoro, Hugo Gomes, hingga Egy Maulana Vikri menjadikan lini depan Dewa United salah satu yang paling produktif musim ini.
Keberadaan Kambuaya seakan menjadi pemantik kreativitas dalam transisi permainan tim.
Baca Juga: Jelang Lawan Timnas Indonesia, Kedubes China: Jangan Kasih Uang Tip ke Petugas Imigrasi
Selain punya daya jelajah tinggi dan visi tajam, Kambuaya juga memiliki teknik olah bola yang mumpuni.
Salah satu keahliannya yang paling mencolok adalah trivela, tendangan dengan sisi luar kaki yang menghasilkan efek melengkung.
Nah, sksi trivela miliknya bahkan sempat mencuri perhatian saat timnas Indonesia melawan Bahrain pada 25 Maret 2025 lalu.
Namun, di tengah performa yang stabil, posisi Kambuaya di timnas Indonesia tergeser oleh munculnya gelandang keturunan seperti Thom Haye dan Ivar Jenner.
Ia kini lebih sering memulai pertandingan dari bangku cadangan.
Meski demikian, pengalaman dan fleksibilitasnya tetap membuat Ricky Kambuaya jadi nama yang sulit untuk dicoret sepenuhnya dari timnas Indonesia.
Berita Terkait
-
Sergio Van Dijk Bongkar Kesalahan Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong Kalah Lawan China
-
5 Pemain Keturunan Terbuka Bela Timnas Indonesia, Baru Juara Bareng di Klub Belanda
-
Resmi! Timnas Indonesia Kehilangan Banyak Pemain Balik ke Jakarta
-
Elkan Baggott Gantikan Sandy Walsh Lawan China?
-
Timnas Indonesia Persiapan Matang, Jay Idzes Yakin Kalahkan China
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Juventus Terasa Hidup Kembali di Tangan Spalletti, Chiellini Punya Masa Depan Cerah
-
Carrick Bongkar Ucapan Solskjaer Usai Dirinya Terpilih Latih Manchester United
-
Menerka Taktik Michael Carrick untuk Jinakkan Arsenal, Bakal Sama Seperti Tekuk Man City?
-
5 Fakta Kekalahan Menyakitkan Liverpool dari Bournemouth: Rekor Buruk The Reds Sejak 2021
-
Pemilu Barcelona Maret 2026 Memanas, Hansi Flick Pasang Badan untuk Joan Laporta
-
Bojan Ungkap Alasan Persib Tak Rekrut Banyak Pemain Baru, Layvin Kurzawa Batal Gabung?
-
Jadwal TV dan Cara Nonton Link Streaming Persib Bandung vs PSBS Biak Malam Ini Pukul 19:00 WIB
-
Skandal Presiden FIFA, Diprotes Harga Tiket Piala Dunia 2026 Kemahalan Malah Hina Suporter Inggris
-
Tiket Final Piala Dunia 2026 Tembus Rp3,6Miliar, Infantino: Di Resale Bisa Lebih Mahal
-
Keras! Wakil Presiden DFB Sebut Boikot Piala Dunia 2026 Bisa Terjadi, Trump dan Infantino Bungkam