Javad Moradi juga merupakan salah satu pemain Iran yang merasakan atmosfer LPI pada tahun 2011 dengan bergabung bersama Bandung F.C. Kiprahnya memang tak cukup mengesankan ketika itu.
6. Ali Parhizi
Ali Parhizi adalah pemain Iran lainnya yang sempat merumput di Indonesia pada era LPI, tepatnya bersama Bali Devata di tahun 2011. Sama seperti nama sebelumnya, performanya tak cukup menggigit.
7. Omid Nazari
Persib Bandung juga pernah menggunakan jasa pemain Timnas Iran, Omid Nazari. Pemain ini memang lahir di Malmo, Swedia, tetapi jadi warga negara Iran. Dia tercatat memperkuat Persib dan mengukir 20 laga.
Itulah deretan pemain asal Iran yang pernah mencicipi atmosfer kompetisi sepak bola Indonesia. Beberapa di antaranya datang dengan status mentereng, tetapi tidak semuanya mampu tampil mengesankan di lapangan hijau.
Nama-nama seperti Vali Khorsandipish dan Omid Nazari mungkin masih membekas di benak para penggemar sepak bola Tanah Air karena kontribusi serta masa baktinya yang lebih panjang dibanding pemain Iran lainnya.
Kehadiran para pemain Iran di Liga Indonesia juga mencerminkan bagaimana kompetisi domestik Indonesia pernah menjadi destinasi menarik bagi pemain asing dari berbagai penjuru dunia, termasuk dari Timur Tengah.
Meskipun kiprah mereka tidak selalu sukses, kehadiran mereka turut mewarnai sejarah perjalanan sepak bola nasional.
Baca Juga: Arab Saudi Mengecam Serangan yang Dilancarkan Iran ke Pangkalan Militer AS di Qatar
Kontributor: Muh Faiz Alfarizie
Berita Terkait
-
Arab Saudi Mengecam Serangan yang Dilancarkan Iran ke Pangkalan Militer AS di Qatar
-
Donald Trump Umumkan Gencatan Senjata Antara Iran dan Israel
-
7 Negara Paling Aman Jika Perang Dunia 3 Pecah, Indonesia Tak Masuk Daftar
-
Penutupan Selat Hormuz Jadi Alarm, Mengapa Indonesia Perlu Percepat Transisi ke Energi Terbarukan?
-
Hendropriyono Bongkar Peran AS di Perang Iran-Israel: Skenario Proksi Terungkap!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Wajah Memar, Gawang Selamat: Aksi Gila Jay Idzes Bikin Media Italia Takjub
-
Jarang-jarang! Media Eropa Bahas Gaya Pemain Keturunan Rp 130,36 Miliar Selamatkan Klub dari Bobol
-
Rekap Pemain Keturunan Indonesia di Liga Belanda Hari Ini, Dean James Cetak Gol Spektakuler
-
Arne Slot Geram: VAR Dinilai Salah Anulir Gol Van Dijk
-
Profil Jael Pawirodihardjo, Penyerang Muda Keturunan Jawa Sukses Tembus Skuad Senior MVV Maastricht
-
Kondisi Terbaru Bek Lucas Lee Jelang Laga Penentu Indonesia U-17 Kontra Honduras
-
Pep Guardiola Kirim Sinyal Keras ke Arsenal Usai Man City Bungkam Liverpool 3-0
-
Peluang Lolos Tipis! Ini Skenario Timnas Indonesia Lolos Babak 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Calvin Verdonk Jalani Hari Sial: Main 5 Menit, Kartu Merah, Lille Tumbang dari Strasbourg
-
Gol Solo Run Dean James Bungkam Feyenoord, Statistiknya Bikin Merinding!