Suara.com - Timnas Filipina U-23 menjadi salah satu kontestan yang mengejutkan dan harus diwaspadai Timnas Indonesia U-23 meskipun mereka membawa sederet pemain yang berstatus sebagai pemain universitas di Piala AFF U-23 2025.
Pasalnya, sebelum berjumpa melawan Timnas Indonesia U-23, para pemain universitas yang memperkuat Timnas Filipina U-23 ini berhasil menumbangkan Timnas Malaysia U-23 pada pertandingan pertama grup A Piala AFF U-23 2025.
Pada pertandingan pertama Grup A yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Selasa (15/7/2025) sore WIB, Filipina U-23 mampu menggilas Malaysia U-23 dengan skor 2-0.
Dua gol dari The Azkals semuanya dicetak oleh Otu Banato Bisong (9’ dan 40’). Kemenangan ini tentu sangat mengejutkan mengingat Harimau Malaya Muda sebetulnya jauh lebih diunggulkan ketimbang The Azkals.
Apalagi, Timnas Filipina U-23 yang diasuh oleh Garrath McPherson tercatat lebih banyak membawa pemain-pemain yang berasal dari tim universitas pada kejuaraan Piala AFF U-23 2025 kali ini.
Setidaknya, jika merujuk catatan dari Transfermarkt, ada sebanyak 15 pemain Timnas Filipina U-23 yang berasal dari tim universitas itu. Mereka memang rata-rata masih berusia muda dan belum berkarier secara profesional.
Meskipun demikian, anak asuh Gerald Vanenburg tetap harus berhati-hati dengan The Azkals saat keduanya berjumpa di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, pada Jumat (21/7/2025) malam WIB itu.
Lantas, siapa saja kah para pemain tersebut? Berikut Suara.com menyajikan daftar pemain Timnas Filipina U-23 yang ternyata berasal dari tim universitas yang dibawa menghadapi Piala AFF U-23 2025 ini.
1. Nicholas Guimaraes (Juntendo University/Jepang)
Baca Juga: Erick Thohir Ungkap Alasan Pertandingan Timnas Indonesia U-23 Sepi Penonton
2. Noah Leddel (Yale University/Amerika Serikat)
3. Otu Banatao (Old Dominion University/Amerika Serikat)
4. Jax Pena (Western Reserve Academy/Amerika Serikat)
5. Alfonso Gonzales (UP Fighting Maroons/Filipina)
6. Bryan Villanueva (FAR Eastern University/Filipina)
7. Joshua Merino (UP Fighting Maroons/Filipina)
Berita Terkait
-
Erick Thohir Ungkap Alasan Pertandingan Timnas Indonesia U-23 Sepi Penonton
-
Erick Thohir Ungkap Alasan Pertandingan Timnas Indonesia U-23 Sepi Penonton
-
Drama 8 Gol, Duel Myanmar vs Timor Leste Berakhir Imbang di Piala AFF U-23 2025
-
Ayah Brandon Scheunemann: Saya Rela Dipenjara asal Indonesia ke Piala Dunia
-
Makanan Halal hingga 3000 Lebih Masjid: Fakta Baru Tentang Wisata Ramah Muslim di Filipina
Terpopuler
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Here We Go! Peter Bosz: Saya Mau Jadi Pelatih Timnas yang Pernah Dilatih Kluivert
- Daftar HP Xiaomi yang Terima Update HyperOS 3 di Oktober 2025, Lengkap Redmi dan POCO
- Sosok Timothy Anugerah, Mahasiswa Unud yang Meninggal Dunia dan Kisahnya Jadi Korban Bullying
Pilihan
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
Terkini
-
Kata-kata Rafael Leao Usai Akhiri Puasa Gol Selama 512 Hari
-
Rizky Ridho Bicara Soal Pengganti Patrick Kluivert, Siapa Cocok?
-
Singkat Padat! Ini Respons Indra Sjafri Lihat Hasil Drawing SEA Games 2025
-
4 Dampak Keluarnya Jepang dari AFC, Timnas Indonesia Turut Kena Imbas
-
Beda Nasib Timnas Indonesia Putra dan Putri di Drawing SEA Games 2025, Kenapa?
-
4 Pelatih BRI Super League Calon Pelatih Timnas Indonesia
-
Percuma! Elkan Baggott Mungkin Tak Bisa Kembali Jika STY Jadi Pelatih Timnas Indonesia Lagi
-
Marselino Ferdinan Tunjukkan Naluri Menyerang dalam Debut 45 Menit di AS Trencin
-
Alasan Pelatih Jepang Paling Cocok Gantikan Patrick Kluivert, Bukan dari Belanda Lagi
-
Marselino Ferdinan Buang Peluang Emas di Laga Perdana, Pelatih AS Trencin Tegaskan Satu Hal