Suara.com - Persebaya Surabaya akan menghadapi ujian berat saat menjamu Bali United pada pekan ke-3 BRI Super League 2025/2026.
Laga sarat gengsi ini akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Jumat (22/8/2025) pukul 19.00 WIB.
Persebaya Belum Konsisten
Bajul Ijo datang dengan modal tiga poin dari kemenangan tipis 1-0 atas Persita Tangerang pada pekan pembuka.
Hasil tersebut tentu menjadi awal positif, namun performa tim asuhan Paul Munster dinilai masih jauh dari kata maksimal.
Masalah utama terlihat di lini depan. Striker asing, Mihailo Perovic, belum mampu menunjukkan ketajaman dan sering kali kesulitan membangun chemistry dengan Bruno Moreira serta Malik Risaldi.
Tanpa kreativitas ekstra dari lini tengah, serangan Persebaya kerap mentok dan minim peluang berbahaya.
Munster dituntut untuk segera menemukan formula terbaik agar Persebaya bisa tampil lebih trengginas, terutama di depan ribuan Bonek yang siap memadati GBT.
Bali United Masih Angin-Anginan
Baca Juga: Bukan Clean Sheet, Inilah 'Hadiah Terindah' yang Diincar Kiper Persija Jakarta Lawan Malut United
Sementara itu, Bali United datang ke Surabaya dengan catatan kurang meyakinkan.
Dari dua laga awal, Serdadu Tridatu belum mampu meraih kemenangan.
Setelah ditahan 1-1 oleh Persik Kediri, mereka kembali imbang 3-3 saat bertemu Malut United.
Meski begitu, progres serangan Bali United patut diwaspadai.
Boris Kopitovic semakin padu dengan Irfan Jaya dan Thijmen Goppel di lini depan.
Pergerakan mereka membuat pertahanan lawan kewalahan, meski penyelesaian akhir masih jadi pekerjaan rumah.
Berita Terkait
-
Bukan Clean Sheet, Inilah 'Hadiah Terindah' yang Diincar Kiper Persija Jakarta Lawan Malut United
-
Dihuni Pemain Berpengalaman, Bojan Hodak Waspadai PSIM Yogyakarta
-
Persebaya Siap Hadapi Bali United Besok, Hapus Kutukan Kandang
-
Hasil Dewa United vs Persik Kediri di Super League: Banten Warriors Raih Kemenangan Perdana
-
Super Big Match! Persija vs Malut United, Eks Persib Jadi Ancaman Macan Kemayoran
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Persija Jakarta Hadirkan Terobosan Baru, Jembatani Sepak Bola dan Literasi Investasi
-
Latihan Digeruduk The Jakmania Jelang Hadapi Persib, Persija Sambut Positif
-
Kapan Pertandingan Perdana John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia?
-
Lamine Yamal Lampaui Haaland dan Mbappe Jadi Pemain Termahal Sejagat
-
Filosofi Permainan Cepat John Herdman Bisa Mengubah Gaya Timnas Indonesia Jadi Lebih Agresif
-
Borneo FC Tumbang dari Persita, Duel Klasik Persib vs Persija Penentu Juara Paruh Musim
-
Manchester City Resmi Rekrut Antoine Semenyo Senilai Rp1,3 Triliun
-
Hasil Persita vs Borneo FC 2-0: Pendekar Cisadane Tak Tertahankan Masuk Persaingan Papan Atas
-
Rekor Unbeaten Akhirnya Runtuh! Sunderland Babak-belur di Markas Brentford
-
John Herdman Bisa Rayu Pascal Struijk Gabung Timnas Indonesia