- Fokus Klub Serie A Kini Lebih ke Keuangan daripada Scudetto
- Inter Milan dan Napoli Jadi Tolok Ukur Kualitas di Serie A
- Roma Siap Hadapi Tantangan Lawan Inter Milan Meski Kehilangan Pemain Kunci
Suara.com - Pelatih AS Roma, Gian Piero Gasperini, kembali melontarkan komentar tajam jelang laga krusial kontra Inter Milan dalam lanjutan Serie A 2025/2026.
Meski Roma saat ini memimpin klasemen sementara, Gasperini menegaskan bahwa fokus utama klub bukan lagi meraih Scudetto, melainkan lolos ke Liga Champions.
“Sekarang semua bicara soal posisi empat besar, bukan juara. Alasannya sederhana — uang,” ujar Gasperini dalam konferensi pers yang dikutip Romanews.
“Lolos ke Liga Champions membawa keuntungan finansial besar. Scudetto seolah sudah tak lagi jadi target utama.”
Menurut pelatih berpengalaman itu, situasi Serie A kini lebih menekankan pada stabilitas ekonomi ketimbang ambisi teknis.
Ia menilai hanya Inter Milan dan Napoli yang saat ini benar-benar memiliki kualitas dan kedalaman skuad untuk bersaing di level tertinggi.
“Inter adalah tim terbaik di liga, bersama Napoli. Mereka luar biasa di Serie A maupun di Liga Champions,” puji Gasperini.
“Tapi bagi kami, laga ini adalah cara untuk mengukur sejauh mana level permainan kami. Melawan tim kuat seperti Inter memberi gambaran jelas seberapa kompetitif Roma saat ini.”
Di sisi lain, Roma dipastikan kehilangan Angelino yang menderita bronkitis dan Leon Bailey yang masih belum pulih.
Baca Juga: Rahasia Lama Terungkap: Pirlo dan Cristiano Ronaldo Tak Pernah Satu Frekuensi
Posisi Angelino kemungkinan besar akan digantikan oleh Konstantinos Tsimikas, sementara Wesley atau Devyne Rensch siap mengisi sektor kanan pertahanan.
Meski banyak kendala, Gasperini memastikan skuadnya siap tempur di laga besar ini.
“Kami datang sebagai pemuncak klasemen.
Tantangan ini penting, bukan hanya untuk tiga poin, tapi juga untuk menunjukkan mental juara,” tegasnya.
Kontributor: M.Faqih
Berita Terkait
-
Rahasia Lama Terungkap: Pirlo dan Cristiano Ronaldo Tak Pernah Satu Frekuensi
-
Prediksi AS Roma vs Inter Milan: Adu Taktik Gasperini vs Chivu, Siapa Lebih Unggul?
-
Jadwal Liga Italia 2025/2026 Pekan ke-7: Jay Idzes Cs Tantang Lecce, AS Roma Hadapi Inter
-
Jadwal Liga Italia 18-21 Oktober 2025: AS Roma Ancam Inter Milan, Idzes Siap Bawa Sassuolo Menang
-
Abaikan Italia, Penyerang Muda AS Roma Setia Tunggu Panggilan Argentina
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Kata-kata John Herdman Pikul Beban Ekspetasi 280 Juta Rakyat Indonesia
-
Saddil Ramdani Rasakan Aura Positif Thom Haye, Mentalitas Eropa Jadi Pembeda Persib Bandung
-
John Herdman Hubungi Langsung Gelandang Serang Muda, Jadi Andalan Timnas Indonesia?
-
Dokumen Gaji Bocor! Presiden FIFA Kantongi Rp46,4M, Belanja Kasur Seharga Rumah
-
Kenapa Persija Lepas Gustavo Franca, Gabung Arema FC?
-
Saddil Ramdani Intip Peluang Comeback ke Timnas Indonesia Era John Herdman
-
Ancaman Tarif Trump Picu Jerman Ambil Langkah Ekstrem, Ini 9 Negara yang Pernah Boikot Piala Dunia
-
Hadapi Manchester United, Arteta Diminta Pinggirkan Viktor Gyokeres dan Pasang Jesus
-
Legenda Persib Bandung Berharap John Herdman Bisa Lebih dari Shin Tae-yong
-
Siapa Layvin Kurzawa? Bek PSG Dikabarkan ke Persib Bandung