-
Reno Munz tampil konsisten di Greuther Furth dan mencatat satu assist dari enam laga musim ini.
-
Pemain kelahiran Jakarta itu bisa bermain sebagai bek tengah maupun kiri dan dipercaya tampil penuh di Bundesliga 2.
-
Dengan postur 188 cm, Reno dinilai potensial memperkuat lini belakang Timnas Indonesia.
Suara.com - Nama Reno Munz beberapa waktu lalu menjadi perbincangan hangat di kalangan pecinta sepak bola Indonesia.
Sempat redup dan tak lagi jadi perhatian publik Indonesia, pemain muda kelahiran Jakarta, 2 Oktober 2005 ini ternyata cetak prestasi tersendiri di level klub.
Reno yang membela Greuther Furth di Bundesliga 2 ternyata telah mencetak asisst.
Reno seperti dikutip dari Transfermakt pada musim 2025/2026 telah dimainkan sebanyak 6 pertandingan.
Dari 6 pertandingan, Reno telah mencatatkan 1 asisst. Satu asisst itu dicetatknya saat Greuther Furth dimainkan sebagai full back kiri di laga melawan Dinamo Dresden pada Agustus lalu.
Pada laga tersebut, Reno bermain full 90 menit. Ini menjadi assist pertama yang dicetaknya selama berkarier di Jerman.
Kemarin malam, Sabtu (8/11) Reno bermain full 90 menit saat Greuther Furth menang 1-0 atas Preusen Munster.
Pada laga tersebut, Reno ditempatkan pelatih Thomas Kleine sebagai bek tengah.
Reno sempat memperkuat Bayer Leverkusen U-19 pada musim 2022 dan mencatatkan 38 penampilan serta dua gol hingga musim 2023/2024.
Baca Juga: Siapa Jairo Beerens? Pemain Keturunan Indonesia Baru Eligible Jadi Tandem Ole Romeny Kalau Cedera
Kini, ia berkarier di Bundesliga 2 dan telah tampil dalam tiga laga musim lalu, termasuk sebagai starter ketika menghadapi Eintracht Braunschweig pada 21 September 2024.
Meski timnya kalah 0-2, keputusan pelatih Alexander Zorniger untuk menurunkannya sejak awal laga menjadi bukti kepercayaan terhadap kualitas sang bek muda.
Berdasarkan data dari WhoScored, performa Reno cukup menjanjikan.
Ia mencatat rata-rata 1 intersep, 0,3 tekel, dan 1,7 sapuan sukses per pertandingan—angka yang menunjukkan kematangannya meski masih belia.
Dengan postur ideal 188 cm, Reno dikenal tangguh dalam duel udara dan tenang saat mengawal lini belakang.
Ia juga serbabisa, mampu dimainkan sebagai bek tengah maupun bek kiri, posisi yang sangat dibutuhkan oleh Timnas Indonesia saat ini.
Berita Terkait
-
Siapa Jairo Beerens? Pemain Keturunan Indonesia Baru Eligible Jadi Tandem Ole Romeny Kalau Cedera
-
Siapa Rivas Manuhutu? Pemain Keturunan Baru di Liga Belanda Penerus Kevin Diks di Timnas Indonesia
-
Sejarah Apa yang Dibuat Kevin Diks Hari Ini?
-
Habis Cetak Sejarah, Kevin Diks Langsung Bikin Rekor di Bundesliga
-
Baru 17 Tahun! Cucu Orang Jakarta Ini On Fire di Klub Besar Belanda
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Link Live Streaming Semen Padang vs Boeneo FC Malam Ini 9 November 2025
-
Keturunan Jawa! Mengenal Jael Pawirodihardjo Bomber Haus Gol di Belanda
-
Link Live Streaming Madura United vs Persijap Malam Ini 9 November 2025
-
Kondisi Honduras Lawan Terakhir Timnas Indonesia untuk Bisa Lolos 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Hasil BRI Super League, PSM Makassar Bikin Dewa United Frustrasi
-
Pengakuan Jujur Timnas Indonesia U-17 ketika Dihajar Brasil, Singgung Pertandingan Lawan Zambia
-
Link Live Streaming Dewa United vs PSM Makassar di BRI Super League, Minggu 9 November 2025
-
Hitung-hitungan Timnas Indonesia Lolos 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Giliran Pelatih dari Kolombia Disebut Calon Pelatih Timnas Indonesia, Punya Mazhab Seperti STY
-
Media Asing Bicara Jujur Soal Kevin Diks Usai Cetak Gol untuk Borussia Monchengladbach