Suara.com - Ternyata, kecintaan Cynthia Lamusu untuk mendalami kuliner menurun dari sang ibu yang pandai memasak. Cynthia juga mengaku kegemarannya memasak terinspirasi dari sang suami, Surya Saputra yang pernah menjadi pembawa acara masak-memasak.
"Mas Surya senang banget karena inspirasi besar aku selain mama yaitu mas Surya karena setelah nikah kebetulan mas Surya jadi host kuliner dan produk makanan, jadi hal tersebut bikin motivasi aku untuk belajar masak," kata Cynthia, saat ditemui di Parkir Timur Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (3/5/2014).
Menurut Cynthia, sang suami senang melihat dirinya yang makin sibuk di dapur.
"Alhamdulilah itu semakin lihat aku serius dan enjoy sendiri berkutat di dapur, dia senang karena aku sering bilang aku bau makanan karena kalau nggak ada kegiatan aku pasti masak di rumah," lanjutnya.
Tidak dipungkiri Surya Saputra semakin sayang dengan sang istri karena setia melayani dan memasak untuknya.
"Iyalah, tiap orang berbeda-beda secanggih-canggihnya karier tapi masuk ke dapur tuh salah satu alasan klasik yg bisa membuat cinta kasih antara suami istri semakin erat karena kita melayani," tandas Cynthia.
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
6 Penampakan Rumah Diduga Milik Jennifer Jill 'Ipel' yang Terbengkalai, Maling Tak Berani Singgah?
-
Drama Berakhir, Semua Member NewJeans Putuskan Kembali ke ADOR
-
Profil Melanie Shiraz, Miss Israel 2025 yang Viral Tatap Sinis Miss Palestina
-
Perubahan di Sistem Penjurian FFI 2025, Film Animasi Panjang Kini Bersaing di Kategori Utama
-
Jadwal Gokil Prilly Latuconsina yang Bikin Oleng: Urus FFI, Syuting Film Horor hingga Tugas Kuliah
-
Ketahuan Like Video Mantan, El Rumi Klarifikasi karena Syifa Hadju yang Kena Hujat
-
Sutradara Lee Chang-hee Jamin Reza Rahadian dan Rio Dewanto Diterima di Pasar Korea
-
Gemerlap Musisi Muda Bersaing di Indonesian Music Awards 2025
-
5 Film Distopia Wajib Tonton Sebelum Menyaksikan The Running Man (2025)
-
Sinopsis Na Willa, Film Keluarga Terbaru dari Kreator Jumbo