4. Mira Lesmana dan Dian Sastro Siap Syuting AADC 2
Produser Mira Lesmana dan Dian Sastro sebagai pemeran utama Ada Apa Dengan Cinta? Siap dengan permintaan masyarakat yang ingin sekuel AADC dibuat kembali. Gara-garanya, mini drama AADC yang mempertemukan kembali Rangga dengan Cinta dirilis oleh LINE bikin kerinduan terhadap film itu memuncak.
(Baca ini : Mira Lesmana Janji Bikin Sekuel AADC Asal... dan Dian Sastro Sanggupi Permintaan AADC 2)
5. Ria Irawan Idap Kanker Getah Bening Stadium 3
Ria Irawan tiba-tiba muncul di hadapan media dan mengumumkan jika ia terkena kanker getah bening stadium 3. Pemeran film Biola Tak Berdawai ini mengisahkan, tahun 2009 dia mengidap beberapa penyakit rahim seperti penebalan dinding rahim, polip dan miom. Karena segan memeriksakan diri ke dokter, penyakitnya bertambah parah.
(Baca ini: Ria Irawan Iidap Kanker Ggetah Bening)
6. Puput Melati Lahirkan Anak Ke-4
Puput Melati telah melahirkan anak perempuan yang diberi nama Azkia di Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI), Jakarta Selatan, Minggu (9/11/2014). Pipik Dian Irawati atau Pipik, istri mendiang Ustadz Uje, mengatakan kepada media tadi malam di RSPI jika istri Guntur Bumi itu melahirkan secara caesar.
Walau Puput tengah berbahagia karena telah lahir anak ke empatnya atau anak ketiga hasil pernikahannya dengan Guntur Bumi, sayangnya sang suami tak bisa menemani karena harus ditahan di Polres Balikpapan, Kalimantan Timur, karena kasus pencurian emas seberat 200 gram.
(Baca : Puput Melati Lahirkan Anak Perempuan)
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Nama Nikita Willy Diseret Usai Pengakuan Aurelie Moeremans, Benarkah Pernah Jadi Korban Grooming?
-
Buku Broken Strings Aurelie Moeremans Segera Terbit, Ini Sosok di Balik Penerbit Buku Ohara
-
Dikenal Tajir, Menu Makanan Sehari-hari Anak Sisca Kohl Jadi Omongan
-
Kini Diakui, Mayangsari Duduk Bersama Keluarga Cendana di Nikahan Darma Mangkuluhur
-
6 Kisah Pahit Aurelie Moeremans di Broken Strings, Alami Grooming sampai Bullying
-
Denada Digugat Rp7 Miliar oleh Pemuda yang Mengaku Anak Kandungnya, Begini Kronologinya
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo