Suara.com - Ilal Ferhard, mantan suami Regina Andriane Saputri, sudah memprediksikan jika hubungan Regina dan Farhat Abbas tak akan berlangsung lama.
“Kalau seandainya dulu diingat lagi, sudah diprediksikan, paling lama 2 tahun, paling cepet 1,5 tahun. Ini udah masuk 1,5 tahun,” ujar Ilal saat berbincang dengan suara.com, Jumat (18/4/2015).
Ilal yang pernah menjabat anggota DPRD DKI Jakarta ini juga merasa khawatir konflik mantan istrinya dengan Farhat hanya rekayasa belaka demi meraih popularitas.
“Saya khawatirkan konflik mereka rekayasa, kita jangan terpancing. Namun, jika memang ini betul berarti saya benar,” ujarnya.
Pada 14 April lalu, Farhat dengan akun Twitter @farhatabbaslaw bikin geger netizen tiba-tiba ia mengatakan Regina sebagai istri yang gila.
“Kalo punya isteri gila, mending kita masuk rumah sakit jiwa deh,,, daripada kita diteriakinnya gila,,” tulis Farhat.
Regina pun membalas cuitan Farhat yang sering menghina orang lain lewat akun Twitter.
“Klo banyak Teman banyak rejeki, kalo banyak Kasus pusing 7 Keliling, mengakui diri sendiri salah itu bantahan, menghina orang kebiasaan #ohdunia#,” tulis Regina yang punya akun @reginanews33.
Setelah bercerai dengan Regina, Ilal sudah menikah lagi dengan janda anak satu bernama Rima Emma yang berprofesi pengusaha. Ilal dan Rima menikah pada 13 November 2014.
Tag
Berita Terkait
-
Farhat Abbas Desak Polisi Segera Tangkap Roy Suryo hingga Beathor PDIP: Mereka Bawel Banget!
-
Farhat Abbas Semprot Roy Suryo Cs Soal Ijazah Palsu Jokowi: Kicauan Bebek-Bebek Desa!
-
Ternyata Ini Sosok Mr. P! Diduga Otak di Balik Ijazah Palsu Jokowi, Roy Suryo Tunjukkan Bukti Kuat
-
Dituduh Otak Ijazah Palsu, Eks Wamendes Lewat Farhat Abbas Tuntut Roy Suryo Cs Rp 1,5 Miliar!
-
Batal Dapat Donasi Rp 1,5 Miliar, Agus Salim Alih Profesi Jualan Kaos Gambar Mukanya Sendiri
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- 5 Link DANA Kaget Terbaru Bernilai Rp 434 Ribu, Klaim Sekarang Sebelum Kehabisan!
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Comeback Usai Lahiran, Mahalini Siap Lempar Album Baru Terinspirasi Peran Sebagai Ibu
-
Intip Menu Makan di Pesta Pernikahan Amanda Manopo dan Kenny Austin
-
3 Drakor Hits Junho 2PM di Netflix, Typhoon Family Tayang Hari Ini
-
Sinopsis The Woman in Cabin 10, Keira Knightley Terjebak Teror di Tengah Laut
-
Taqy Malik Akui Tak Jalani Kewajiban Sebagai Pembeli Lahan: Saya Gak Sanggup Bayar
-
Steve Emmanuel Hadiri Pernikahan Karenina Sunny, Sudah Bebas dari Penjara?
-
Ikuti Putusan Pengadilan, Taqy Malik Akhirnya Serahkan 7 Kavling ke Pemiliknya
-
Momen Kocak, Pernikahan Amanda Manopo Jadi Tontonan Gratis Kantor Sebelah
-
Amanda Manopo Cemas Saat Kenny Austin Minta Restu Menikah ke Ayahnya
-
Amanda Manopo Bagikan Foto Ciuman dengan Kenny Austin, Pakai Caption Provokatif