Suara.com - Sikap profesional penyanyi dangdut Cita Citata sepertinya sedang diuji. Belum habis air mata menahan sedih setelah ditinggal pergi sang ayah, Herdi Suwito, untuk selamanya, Cita langsung bergegas menuju Bandara Soerkarno Hatta guna memenuhi untuk mengisi acara di daerah Sambas, Kalimantan Barat.
"Sekarang lagi OTW (on the way) bandara Jakarta untuk ngejar pesawat ke Pontianak," tulis Bombom, manajer Cita Citata, melalui pesan singkatnya, Senin (28/9/2015).
Sebelumnya Cita Citata dijadwalkan berangkat ke Pontianak untuk mengisi acara di sebuah event di Sambas pagi ini dan tampil pada esok harinya. Namun karena adanya kabut asap, penerbangannya pun delay hingga kabar duka datang menghampirnya.
"Acaranya besok. Tapi penerbangan cuma malam karena pagi sampai siang pesawat nggak bisa mendarat di Pontianak karena kabut asap," papar Bombom.
Seperti diketahui, Cita Citata kehilangan ayahnya untuk selamanya pada Senin, 28 September 2015 sekitar pukul 10 pagi. Sang ayah sebelumnya pernah dirawat di rumah sakit karena penyakit kanker yang diderita.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- 27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
-
Aura Kasih Edit Profil IG, Disebut Hindari Inisial Nama Lamanya di Isu Ridwan Kamil
-
Konser Brian Mcknight di Jakarta: Romantis dan Humoris
-
Terinspirasi Broken Strings, Jessica Iskandar Baru Berani Ungkap Dilecehkan Teman Ayahnya
-
Isu Liar di TikTok, Benarkah Teuku Ryan Ayah Biologis Ressa yang Ngaku Anak Kandung Denada?
-
Dimeriahkan Slank hingga Happy Asmara, HS Run Lampung Jadi Lautan Manusia
-
Terseret Isu Grooming, Roby Tremonti Diduga Tawar Harga Buzzer karena Kemahalan
-
Go Youn-jung Akui Naskah Can This Love Be Translated Seperti Masuk ke Dunia Dongeng
-
Doktif Sebut Status Mualaf Richard Lee Cuma Kedok Cari Simpati, Ada Buktinya?
-
Viral di Threads, Rian D'Masiv Dituding Child Grooming dan Seret Nama Eks Member JKT48