Suara.com - Wawan mantan gitaris band Sket telah meninggal dunia pada hari ini, Rabu (20/1/2016) sekitar pukul 13.55 WIB.
Musisi rok yang melahirkan hit Takkan Kembali di era 1990-an itu dikabarkan meninggal akibat penyanyi liver yang sudah lama dideritanya.
Kabar Wawan telah meninggal juga dibenarkan oleh Afif, rekan kerja Wawan di label Nagaswara. Afif mengungkapkan, Wawan sempat beberapa hari tidak masuk karena harus mengobati livernya di rumah sakit.
“Sudah keluar masuk rumah sakit, sempat kritis, koma, dan dia meninggal jam 1.55 (WIB),” tutur Afif saat dihubungi suara.com.
Afif mengenal Wawan sebagai sosok yang rendah hati dan tak pernah memperlihatkan dia sebagai anak band. Walau masih produktif membuat lagu, keberadaan Wawan di Nagaswara justru bertugas di bagian legalitas kontrak artis.
“Dia di Nagaswara bantu bagian legal menyangkut artis, Wawan bikin konsep kontrak. Kita kenal wawan gitaris, tapi dia punya gelar sarjana hukum,” ujar Afif.
Wawan yang baru satu tahun di Nagaswara, kata Afif, jarang terbuka soal sakitnya. Namun, beberapa hari ini sering mengeluh sakit di bagian ulu hatinya.
Wawan pergi untuk selama-lamanya, dia meninggalkan seorang istri, Dewi Octa dan seorang putra yang duduk di bangku SMP.
Tag
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget
-
Pakai Fasilitas Rutan, Nikita Mirzani Bantah Jualan dari Penjara: Salahnya di Mana?
-
Inside Man: Perampokan yang Menampilkan Kejeniusan 3 Indvidu, Malam Ini di Trans TV
-
Muka Masam, DJ Panda Bungkam Usai Mediasi Kedua dengan Erika Carlina, Apa yang Terjadi?
-
Live dari Penjara Bikin Heboh, Nikita Mirzani: Napas Aja Salah...
-
Status Damai dengan Erika Carlina Belum Jelas, DJ Panda Terancam 5 Tahun Penjara
-
Sarwendah Cek Darah Tiap Bulan Selama Menikah, Takut Apa?
-
Nasib DJ Panda Menggantung, Erika Carlina Belum Berpikir Cabut Laporan Meksi Buka Peluang Damai
-
Sempat Buntu, DJ Panda Akhirnya Sodorkan Proposal Damai untuk Erika Carlina