Suara.com - Aktris, sutradara dan produser film Angelina Jolie telah mendapatkan tiga tato terbaru. Tatonya itu terlihat saat dirinya syuting film terbaru, First They Killed My Father, di Kamboja, pada Minggu (7/2/2016).
Desain tatonya bergaya yantra, tradisi Budha yang berasal dari Asia Tenggara. Sumber memberi konfirmasi kepada People bahwa Jolie mendapatkan tiga tato baru yang memiliki arti Budha berdoa untuk perdamaian, cinta dan hidup sejahtera.
Namun, tak jelas secara teknik apakah itu tato yantra atau hanya motifnya saja.
Foto menunjukkan tato menutupi punggung bagian atas Jolie dengan desain geometris yang rumit. Tato khas yantra biasanya dikerjakan oleh biksu dan resi khusus. Itu membutuhkan keterampilan yang teliti.
Istri Brad Pitt itu telah memiliki banyak tato, termasuk gambar harimau berukuran besar di punggung bawahnya hasil karya seniman tato terkenal asal Thailand, Sompong Kanphai.
Jolie telah menghabiskan waktu di Kamboja untuk sementara mengerjakan film Netflix terbaru. Cerita berdasar pada sebuah memoar rezim Khmer Merah.
Anak adopsinya yang lahir di Kamboja, Maddox dan Pax, juga bekerja bersama Jolie dalam proyek film ini. Maddox membantu dalam penelitian, sedangkan Pax mengambil foto-foto untuk keperluan produksi film.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Penampilan Cetar Azizah Salsha di Turnamen Padel, Lipstiknya On Point
-
Kini Onad Terjerat Kasus Narkoba, dr Richard Lee Diduga Sudah Curiga Sejak Setahun Lalu
-
Gendong Anak Erika Carlina, Panggilan Deddy Corbuzier Jadi Omongan
-
Sinopsis Rosario, Ketika Cinta Nenek Jadi Kutukan Mengerikan Bagi Cucu Kesayangan
-
7 Film dan Series Original Netflix Tayang November 2025, Ada Stranger Things 5!
-
Tes Urine Negatif Narkoba, Beby Prisillia Langsung Kirim Pesan Haru untuk Onad: Tuhan Bersamamu
-
Sinopsis Boss: Film Komedi Baru Jung Kyung Ho tentang Gangster, Tayang 5 November di Bioskop
-
Raffi Ahmad Keceplosan, Sebut Gading Marten dan Medina Dina Sudah Berpacaran
-
Ada Alasan Spiritual di Balik Alasan Denada Tak Tampilkan Wajah Aisha
-
Vidi Aldiano Pamit Sementara dari Panggung Musik, Ungkap Alasan Hiatus