Zaskia Gotik didampingi pengacara usai diperiksa di gedung Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya, Jakarta, Rabu (30/3/2016). [suara.com/Kurniawan Mas'ud]
Pedangdut Zaskia Gotik ingin melanjutkan sekolah ke jenjang SMP. Soalnya, dia baru mengenyam pendidikan sekolah dasar.
"Setelah masalah kelar. Baru Neng jalanin," kata Zaskia usai menghadiri acara talk show tentang Pancasila dan UUD 1945 dengan tema Pancasila Hidup Kita di gedung Nusantara V MPR RI, Kamis (7/4/2016).
Masalah yang menjerat Zaskia Gotik ialah dampak banyolan kontroversialnya di acara Dahsyat RCTI pada Selasa (15/3/2016). Ketika itu, dia ditanya kapan hari Proklamasi, sambil tertawa, Zaskia menjawab: 32 Agustus. Yang mengagetkan lagi, ketika ditanya lambang sila kelima Pancasila, dia bilang Bebek Nungging. Banyolan itu kemudian membawanya ke Polda Metro Jaya.
Tak mau kasus itu terulang lagi, Zaskia Gotik bertekad untuk belajar Pancasila.
"Mulai sekarang Neng belajar menghafal Pancasila, menghafal lambang-lambang Pancasila. Pelan-pelanlah," kata dia.
Acara talk show tentang Pancasila dan UUD 1945 dengan tema Pancasila Hidup Kita juga dihadiri Ketua Fraksi PKB Abdul Kadir Karding dan dua anggotanya, Arzeti Bilbina dan Krisna Mukti.
Tag
Komentar
Berita Terkait
-
Wajah dan Rambut Anak Ketiga Zaskia Gotik Curi Perhatian Saat Akikah: Gantengnya Pangeran!
-
Zaskia Gotik Sempat Berniat Program Anak Cowok Seminggu Sebelum Hamil ke-3, Kini Mimpinya Terwujud
-
Anak Ketiga Zaskia Gotik Dinamai Pangeran Aflah Zaidan, Ini Artinya
-
Pulang dari RS, Momen Zaskia Gotik Gendong Anak Seorang Diri Diomongin
-
Zaskia Gotik Tinggalkan Rumah Sakit Usai Melahirkan Anak Ketiga: Perjuangan Luar Biasa
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Ringgo Agus Rahman Bicara Honor Akting
-
Perjalanan Fatima Bosch Jadi Miss Universe 2025: Walkout karena Dihina 'Bodoh'