Suara.com - Hubungan Afgan dan Rossa memang masih menjadi teka-teki. Meski kerap terlihat akrab dan mesra, namun keduanya masih bungkam mengenai status hubungan mereka.
Padahal, banyak yang mendukung bila keduanya benar berpacaran. Betapa tidak, Rossa seorang janda, sementara Afgan diketahui jomblo ganteng, muda dan terkenal.
Baru-baru ini, Rossa dan Afgan rupanya bertolak ke Bali. Keduanya ke Bali bukan cuma berlibur, tapi juga punya agenda lain, yakni mencari villa. Hal tersebut diungkap salah satu akun Instagram gosip.
Di foto tersebut, Afgan dan Rossa terlihat bersama seorang perempuan, yang kemungkinan, pemilik atau perwakilan pemilik villa.
"Uhuuuuuyyy. Ada yang lagi cari Villa di Bali niiii yeeee. Buat bisnis atau buat tempat tinggal mereka berdua nanti yaaa kira kira. Hhmmmm.. Buat ciwi ciwi yang ngepens sama babang sadis di harap tenang ojo histeris, biarkan mereka bahagia," tulis akun Instagram tersebut.
Namun entah, villa tersebut akan mereka investasikan untuk bisnis masa depan, atau untuk tempat tinggal mereka berdua nantinya. Tapi bagaimana pun, pasangan ini sepertinya memang semakin akrab.
Kabar tersebut pun langsung mendapat banyak reaksi dari warganet. Beberapa warganet berharap Rossa dan Afgan segera menikah. Seperti kata pemilik akun @mellyandrakristiana yang berkomentar, "Ndang kawin thow klo udah cocok..."
Baca Juga: Malam Tahun Baru, Rossa Sukses Galang Dana Pengungsi Gunung Agung
Atau kata pemilik akun @etik_yunik yang berkomentar, "Jelas ikut bahagia min. Mereka bersama nggak ganggu dan nggak menyakiti siapapun. Janda tapi berkelas. Nggak pernah ada gosip apapun apalagi gosip jadi pelakor."
Namun tak sedikit juga netizen yang yakin kalau Afgan dan Rossa hanya berteman. "Buat bisnis min.. Rossa kan juga punya dua villa di bali disewa-sewain gitu.. Satu di Seminyak dan satu lagi di Canggu," kata pemilik akun @sofie.fitria.
Sementara pemilik akun @lala.suka@etik_yunik berkomentar, "Si Rossa ini tajir melintir. Kagak yakin eyke kalo si Afgan kuat nafkahi. Terakhir di Bali tahun baru lalu nyumbang duit Rp400 juta buat pengungsi Gunung Agung. Katanya tahun baru kemarin dibayar Rp1,2 M."
Berita Terkait
-
Rossa Salurkan Zakat Mal Rp500 Juta untuk Korban Bencana di Sumatra, Ajak Publik Ikut Bergerak
-
Baru Audisi Pertama, Peserta Indonesian Idol 2025 ini Sudah Diprediksi Jadi Pemenang
-
Otak Kerja Terus! Rossa Ungkap Vidi Aldiano Tetap Produktif meski Berjuang Lawan Kanker
-
Tolak Manggung di Kota Besar, Rossa Ungkap Alasan Pilih Nyanyi di Purwokerto Saat Tahun Baru
-
Tanpa Dibayar, Rossa Perdana Dubber Semut di Instalasi Edukasi Lingkungan 'Pipilaka Calling'
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Penunggu Rumah: Buto Ijo Hadirkan Ketegangan yang Ramah Anak dan Keluarga
-
4 Artis Ungkap Kisah Hidup Lewat Buku, Jauh Sebelum Aurelie Moeremans
-
Profil Becky Armstrong, Nanno Baru di Girl from Nowhere: The Reset
-
Keluar dari Zona Nyaman, Judika Jelajahi Nuansa Folk Lewat Lagu "Terpikat Pada Cinta"
-
Eksplorasi Tabu dan Misteri di Bercinta dengan Maut, Hadirkan Maxime Bouttier hingga Teuku Rassya
-
Film India Haq Dinilai Mirip Kasus Inara Rusli, Bisa Ditonton di Netflix
-
Mengenal Deviana Mulyadi, Istri Kak Seto yang Jarang Tersorot
-
Wajib Tahu! Rekap Film 28 Years Later Sebelum Nonton The Bone Temple
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri