Suara.com - Bagi yang penasaran seperti apa film Si Doel The Movie yang menampilkan kisah perjalanan Doel, Sarah dan Zaenab, sabar karena sebentar lagi film ini bakal segera tayang di bioskop.
Namun belum lama ini akun gosip membocorkan secara panjang yang diduga sebagai sinopsis versi layar lebar dari Sinetron Si Doel Anak Sekolahan ini ke jagad sosia media.
Diceritakan di sinopsis tersebut, 14 tahun sudah Sarah (Cornelia Agatha) pergi tanpa kabar dan perpisahan yang jelas, menyimpan kerinduan dalam hati Doel (H. Rano Karno) yang sudah berumah tangga dengan Zaenab (Maudy Koesnaedi).
Melalui Hans (Adam Jagwani), Sarah meminta Doel dibawa ke Amsterdam untuk mempertemukannya dengan Dul (Rey Bong), anak hasil pernikahannya dengan Doel.
Tanpa mengetahui maksud sebenarnya, Doel ditemani Mandra (H Mandra YS) terbang ke Amsterdam dan membuat pecah kerinduan yang dipendamnya selama ini. Doel bertemu dengan Sarah dan anaknya, Dul. Namun kini Doel berada didalam pilihan yang sulit.
Harapan, kerinduan, keresahan dan keihkhlasan menyelimuti kisah tiga insan yang kerap dipermainkan oleh takdir.
Dan pilihan untuk berada dalam jalan terbaik berada di tangan DOEL yang menggalau tanpa mau membohongi dan melukai perasaan siapa pun.
Baca Juga: Tonton Trailer Film Lady Gaga, Katy Perry Histeris
Bocornya cerita Si Doel The Movie ini disambut antusiasme warganet.
"bakalan langgeng sm sarah, trnyta jd jg nikah sm zaenab yaa hhmmm," tulis akun @tputrijanikakirain
"Jalan critanya si standar tp krn pemain2nya jadi pengen nontooonnn galaw versi mereka gimana", tulis @azami_dinar
Behind the scene
Poster filmnya pun sudah dirilis oleh Falcon Pictures, rumah produksi yang membuat film Bumi Manusia dan Arini.
Berita Terkait
-
Rano Karno Jenguk Korban Kecelakaan SDN Kalibaru 01, Janji Kawal Proses Pemulihan
-
Kini Bisa Dipakai Transaksi di 200 Negara, Pramono Anung: Bank Jakarta Dipercaya Kelas Global
-
UMP Jakarta 2026 Naik Jadi Rp5,7 Juta Diprotes, Rano Karno: Kalau Buruh Mau Demo, Itu Hak Mereka
-
Wagub Rano Karno: Perda Kawasan Tanpa Rokok Bukan untuk Diskriminasi
-
Beli Cabai dari Petani Aceh, Rano Karno Pastikan Ketersediaan Pangan Jakarta Aman hingga Januari
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI