Suara.com - Meskipun World Book Day sudah lewat sejak April lalu, namun kegiatan membaca memberikan banyak manfaat buat setiap orang, teak terkecuali bagi artis-artis tanah air.
Minat baca di Indonesia sendiri masih terbilang rendah. Ini disebabkan anak-anak sekarang yang lebih suka membaca informasi di gadgetnya ketimbang buku.
Beruntung kita memiliki artis yang punya hobi membaca buku. Secara tidak langsung, hobi membaca buku mereka bisa mempengaruhi fans untuk mulai membeli, pergi ke perpustakaan dan membaca buku.
Baca juga: Para Artis Bentuk Gerakan Mencari Keadilan untuk Tio Pakusadewo
Matamata.com menelusuri dan berhasil mengungkap 6 artis yang gemar membaca buku.
Maudy Ayunda
Penyanyi dan aktris layar lebar yang baru saja menelurkan single barunya, "Aku Sedang Mencintaimu" ini ternyata gemar membaca buku.
Dari aku Instagramnya, perempuan yang pernah mengeyam pendidikan di luar negeri ini memiliki buku favorit yaitu The Prince, karangan dari politikus asal Italia, Niccolò Machiavelli. Wah berat juga ya bacaannya.
Baca juga: Ini Lho Pekerjaan 6 Artis Ternama Tanah Air sebelum Tenar
Sherina Munaf
Ditengah kesibukannya, penyanyi dan aktris yang baru saja berulang tahun ke-28 ini ternyata masih sempat menyediakan waktu untuk membaca buku. Chicken with Plums karya penulis Marjane Satrapi adalah salah satu buku favoritnya. Wah sudah habis belum ya dibacanya?
Simak artis Indonesia lainnya yang gemar membaca
Berita Terkait
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Ammar Zoni Ditanya Jaksa Apakah Pernah Isap Ganja di Penjara, Jawabannya Disorot
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Hotman Paris Sebut Ada Podcaster Jago Selingkuh, Doktif: Inisial DRL
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026