Suara.com - Lebaran tahun ini sepertinya agak sedikit berbeda bagi aktor senior Tio Pakusadewo karena harus merayakannya di dalam penjara.
Meski bukan di rumah, Tio masih bisa merayakan Hari Raya Idul Fitri bersama keluarga.
Hari kedua lebaran, Sabtu (16/6/2018), Tio dikunjungi oleh anaknya, Nagra Kautsar Pakusadewo dan Patrisha Beatrice di LP Cipinang, Jakarta Timur.
Hal itu diketahui dari unggahan Nagra di akun instagramnya @Bluesylova. Nagra juga menuliskan keterangan foto, "Lebaran #family#kolega#kekasih#cinta#2018#maaflahirbatin".
Di Dalam foto, Tio yang mengenakan kaos berkerah warna putih tampak memeluk Patrisha. Suasana haru begitu terasa dari foto tersebut. Patrisha terlihat seperti baru selesai menangis.
Kasus narkoba yang menjerat Tio Pakusadewo memang belum mendapat vonis dari majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Jaksa sebelumnya menuntut Tio menjalani hukuman 6 tahun penjara dan denda Rp 1 miliar subsider 6 bulan penjara.
Sedianya sidang pembacaan nota pembelaan atau pledoi Tio digelar pada 7 Juni 2018. Tapi sidang ditunda karena saat itu ketua majelis hakim Asiadi Sembiring berhalangan hadir.
Baca Juga: Melly Goeslaw Bongkar Kelakuan Sejoli Dimabuk Asmara di Bioskop
Berita Terkait
-
Lebaran 2026 Jatuh pada Tanggal Berapa? Cek Jadwalnya Sesuai SKB 3 Menteri
-
Muhammadiyah Update Penetapan Ramadhan dan Idul Fitri 2026: Ada Koreksi Terbaru
-
Tanggal Cuti Bersama Lebaran 2026, Lengkap dengan Daftar Libur Nasional
-
Kapan Awal Puasa Ramadan dan Idul Fitri 2026? Simak Jadwalnya
-
Momen Pertama Rendy Kjaernett Kerja Bareng Tio Pakusadewo: Ditusuk Jarum Hingga Ditampar
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
Terkini
-
Bukan Cuma Sarwendah, 4 Artis Ini Pilih Bayi Tabung Tanpa Masalah Kesuburan
-
Beda 'Kubu' dengan Fadly soal Royalti, Piyu Padi Reborn: Itu Hal Biasa
-
Tanding Padel dengan Azizah Salsha, Jeffry Reksa dan Putri Delina Ngaku Disoraki "Anjing"
-
Dikecam karena Cium Anak Kecil, Gus Elham Yahya Sempat Tanggapi Tudingan Pelecehan
-
Tegaskan Rahimnya Sehat, Sarwendah Diingatkan Pernah Keguguran 2 Kali sampai Ganti Nama
-
Berhasil Sembuh, Fahmi Bo Sempat Berpesan Soal Lokasi Pemakaman
-
Curahan Hati Edy Khemod Seringai Ditinggal Ricky Siahaan: Tidak Pernah Kehilangan yang Sedekat Ini
-
Di DPR, Once Mekel Goda Fadly dan Piyu Masih Ngeband Bareng Meski Beda Sikap Soal Royalti
-
Gaptek, Hotman Paris Tak Gunakan ATM dan Selalu Bawa Gepokan Uang Dolar di Dompet
-
Hotman Paris Buka Lowongan Kerja Aspri: Syaratnya Cantik, Seksi dan Jago Berantem