Suara.com - Penyanyi Delon Thamrin kembali angkat bicara soal isu telah memacari model dewasa, Putri Juby. Dia memastikan hubungan dengan Putri Juby cuma sebatas teman.
"Nggak benar pacaran. Itu cewek, Putri Juby. Dia itu teman aku sebelum aku kenal Yeslin," ujar Delon, saat ditemui di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Rabu (17/10/2018).
Pentolan Indonesia Idol musim pertama ini mengatakan sudah kenal Putri Juby selama sedekade. Sebelum menikah dengan Yeslin Wang, keduanya sudah berteman dekat.
"Jadi kenal Putri sepuluh tahun. Saat nikah dengan Yeslin aku sudah lost contact. Setelah itu, ketika aku dan Yeslin agak jauh, kita papasan di label aku, Nagaswara. Karena dia (Putri) masuk label yang sama dengan aku," kata Delon.
Dari sanalah, lelaki 40 tahun itu mulai sering berkomunikasi dengan Putri Juby. Hanya saja, pembahasan mereka cuma seputar pekerjaan.
"Aku lihat dia berubah kita ngobrol katanya dia mau nyanyi masuk dunia entertain. Kami tukaran nomor, kami ketemuan, aku jemput. Eh dia tag di Instagram. Jadi rame deh. Nah alurnya gitu," sambungnya lagi.
Seperti diketahui, hubungan mereka ramai dibicarakan setelah Putri Juby mengunggah kebersamaan bareng Delon di dalam mobil.
Dari situ, Putri Juby disebut-sebut sebagai orang ketiga di rumah tangga Delon dan Yeslin Wang. Dia juga dikabarkan menjadi salah satu penyebab utama Yeslin Wang gugat cerai Delon.
Baca Juga: Foto: Meriahnya Perayaan 20 Tahun Kuch Kuch Hota Hai
Berita Terkait
-
Usai Dikirim Bangkai Ayam Gegara Vokal Kritik Pemerintah, DJ Donny Kini Diteror Bom Molotov
-
Sherly Annavita Diteror Usai Speak Up Soal Bencana Sumatra, Mobil Dicoret Hingga Dilempari Telur
-
Diteror Bangkai Ayam Hitam, Inilah Profil DJ Donny yang Ternyata Eks Caleg
-
DJ Donny Diteror Bangkai Ayam Hingga Nyawa Diancam: Beginikah Cara Mengintimidasi Rakyat?
-
Usai Dituding Hamili Perempuan, Anrez Adelio Diduga Sempat DM Istri TikToker Fahmi NM
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI