Suara.com - Widyawati mendapat peran tak biasa di film terbarunya Mama Mama Jagoan. Dia memainkan karakter bernama Dayu, seorang perempuan tomboy yang belum juga menikah di usia senja.
"Awalnya ketika diminta terlibat agak kaget karena dalam usia saya sekarang tapi disuruh menjadi leading role," kata Widyawati usai gala primer film Mama Mama Jagoan di XXI Epicetrum, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (15/11/2018).
Perempuan 68 tahun ini merasa tertantang dengan peran tersebut. Karenanya dia begitu antusias membintangi film Mama Mama Jagoan.
"Peran dan ceritanya menarik. Saya pertama banget kalau mau main itu pasti lihat ceritanya seperti apa, lalu perannya. Akhirnya saya putuskan iya," ucap dia.
Ketika syuting, Widyawati pun tak menemui kesulitan berarti. Sebab sejak awal dia sudah yakin dengan karakter tersebut.
"Saya tuh setiap main film selalu berusaha sebaik mungkin. Saya pernah menolak kalau saya tidak bisa (memerankan karakter yang diberikan)," ujarnya.
Selain Widyawati, dua aktris senior, yakni Nieniek L. Karim dan Ratna Riantinarno turut meramaikan film tersebut. Sementara bintang mudanya antara lain David John Schaap, Nadine Alexandra, Lolox, dan Jerinx SID.
Film Mama Mama Jagoan akan tayang di bioskop pada 22 November mendatang.
Baca Juga: Foto Ini Bukti Kedekatan Syahrini dengan Reino Barack?
Berita Terkait
-
Nora Alexandra Ikut Tampil di Atas Panggung, Jerinx Bela Istri yang Dituding Pansos ke SID
-
Jerinx Jawab Tuduhan Nora Alexandra Pansos dengan SID
-
Galang Dana Bareng SID, Jerinx Kumpulkan Uang Rp56 Juta untuk Korban Banjir Bali
-
Peringatan Jerinx SID Soal Bali Terbukti: Video Lama Viral, Isu Lingkungan Makin Nyata
-
Pengalaman Mencekam Superman Is Dead Nyaris Diamuk Massa di Jogja, Lari dan Sembunyi di Masjid
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Cerita Jennifer Bachdim Diselamatkan Damkar, Ada Apa?
-
5 Konten Terpopuler Nessie Judge, Kini Viral Karena Kontroversi Junko Furuta
-
18 Bulan Berpisah, Kejutan Prajurit TNI Ini Bikin Anak-anaknya Nangis Histeris
-
Viral! Detik-detik Tim Rescue Damkar Turun ke Sungai Demi Evakuasi ODGJ yang Terjebak
-
Ivan Gunawan Dikecam gegara Sudah Haji tapi Bongkar Aib Sesama Artis
-
DO EXO Gabung Agensi Penuh Bintang, Siap Genjot Karier Musik hingga Akting
-
Mahasiswa Papua Geram, Viral Video Bongkar Kelakuan Oknum yang Bikin Malu di Perantauan
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor