Suara.com - Pelawak Sunarji atau dikenal Narji Cagur akan berkunjung ke lokasi terdampak tsunami Selat Sunda di Kabupaten Lampung Selatan.
Kedatangan Narji ke sana dalam rangka memberikan dukungan psikososial support program (PSP) kepada korban, khususnya anak-anak.
"Karena ini salah satu cara untuk menghilangkan rasa trauma dan takut terhadap air," kata petugas Pusat Data Informasi (Pusdatin) PMI Lampung, Hady Prasetyo saat dihubungi Rabu (20/2/2019).
Kedatangan Narji ke sana sebagai relawan PMI. Hady berharap kunjungan Narji dan pelawak lainnya, Idan Separo, bisa menghilangkan rasa takut dan trauma akibat bencana tsunami Selat Sunda.
"Anak-anak bisa dihibur dan sambil tertawa bersama Narji. Semoga dengan adanya ini mereka bisa kembali tertawa dan beraktivitas seperti biasanya tanpa ada rasa takut," katanya.
Adapun kegiatan tersebut dilaksanakan selama dua hari, yakni Rabu (20/2/2019) dan Kamis (21/2/2019). Lokasinya berada di Desa Banding, Waymuli Timur, dan Kunjir.
Tsunami Selat Sunda terjadi pada 22 Desember 2018. Ratusan nyawa melayang akibat peristiwa tersebut. Sejumlah pesohor juga ikut menjadi korban. [Antara]
Berita Terkait
-
Bukan Pensiun dari Dunia Hiburan, Narji Ungkap Alasan Terjun ke Sawah
-
Bukan Petani Kaleng-kaleng, Narji Kini Jadi Brand Ambassador Pestisida
-
Dulu Sukses di TV, Narji Kini Banting Setir Jadi Petani: Gue Lebih Cocok Jadi Keluarga Cemara
-
Siapa istri Narji? Sukses Kelola Uang Bulanan dari Suami Jadi Tanah 1000 Hektare
-
Cek Fakta: Narji Cagur Punya Lahan 1000 Hektar, Seperempat Wilayah Pekalongan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Penjelasan 4 Teaser Avengers: Doomsday, Petunjuk Awal Perang Terbesar di MCU
-
6 Film Terbaru Jerome Kurnia, Penerbangan Terakhir Lagi Tayang di Bioskop
-
Benarkah Skrip Stranger Things 5 Pakai ChatGPT?
-
Eksistensi Arif Brata: Antara Akting, Jati Diri Komika, dan Pandangan Materi 'Pinggir Jurang'
-
Sinopsis Siren's Kiss, Park Min Young Terjerat Kasus Penipuan Asuransi Berujung Maut
-
7 Panduan Lengkap War Tiket BTS Jakarta 2026, Dari Presale hingga Hari-H
-
Series Cinta Mati Dinilai Mirip Kisah Aurelie Moeremans, Tayang di WeTV
-
Skandal di Balik Nussa, Dugaan Perselingkuhan Kreator Berujung Sengketa IP
-
Mulai Hari Ini, Film Bidadari Surga Gelar Promo Buy 1 Get 1 di m.tix, Serbu Sebelum Kehabisan
-
Secrets Drama Thriller Terbaru Netflix, Angkat Resiliensi Mantan Pekerja Seks