Suara.com - Raffi Ahmad tengah menggandeng Jokowi untuk berkolaborasi di dalam YouTube channelnya. Raffi Ahmad dan Nagita Slavina sudah banyak mengobrol tentang berbagai topik dengan keluarga Jokowi.
Bahkan di video sebelumnya, Rafathar sempat mendapatkan hadiah sepeda dari Jokowi. Meski malu-malu hingga harus berakting pingsan, Rafathar nampak senang dengan hadiah tersebut.
Diunggahan video selanjutnya, Raffi Ahmad sekeluarga akan berkeliling ke istana. Karena cuaca saat itu sedang hujan, maka mau tidak mau mereka harus masuk mobil.
Akhirnya Raffi Ahmad, Nagita Slavina, Dan Rafathar berada salam satu mobil. Kemudian mereka menuju ke istana.
Saat di dalam mobil, mereka banyak mengobrol mengenai berbagai hal. Bahkan Raffi Ahmad sempat mengaku bahwa dirinya merasa groginya bisa satu mobil dengan Jokowi. Kendati demikian, Raffi Ahmad tetap merasa senang.
"Guys, kita satu mobil sampai gua keringet dingin, gua ampek grogi, cuma seneng," ujar Raffi Ahmad seperti yang dikutip dari Tayangan YouTube channel Rans Entertainment pada Sabtu (9/3/2019).
Kemudian Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Jokowi dan Iriana, serta Gibran dan Selvi masuk menyusuri istana merdeka.
Baca Juga: Hanya untuk Potong Rambut, Raffi Ahmad Rela Rogoh Kocek Jutaan Rupiah
Berita Terkait
-
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
-
Belum Jadi Kader Resmi, Jokowi Disebut Sudah Ajak Relawannya untuk Masuk PSI
-
5 Sedan Elegan Murah Menawan Harga Rp150 Jutaan Cocok untuk Karyawan Biar Makin Rupawan
-
Bosan Mobil Jepang? Ini 9 Mobil Eropa dan Amerika Bekas Mulai 80 Jutaan, Produksi 2015 ke Atas!
-
Mimpi Mobil Murah Buyar? Ini Alasan Harga LCGC Kini Tembus Rp200 Juta
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Rey Mbayang Pasang Badan Usai Filmnya dengan Dinda Hauw Disebut Sepi Penonton
-
Sikap Bijak Kenny Austin ke Amanda Manopo di Tengah Tuduhan 'Hamil Anak Haram'
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?