Suara.com - Pedangdut Dewi Perssik alias Depe berencana memindahkan perawatan ayahnya, Mochammad Aidil, ke Jakarta dari Jember, Jawa Timur.
Depe mengaku lelah jika harus bolak-balik Jakarta - Jember untuk melihat kondisi sang ayah.
"Capek. Tapi ya papih harus mendapatkan pengobatan di Jakarta pengawasan akunya yang lebih tenang. Aku lebih tenang kalau papih di sini (Jakarta). Jujur aku kerja tapi perasaan aku di sana (Jember)," kata Depe di Polres Jakarta Selatan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis (18/4/2018).
"Aku belum bisa tenang, walaupun bergotong royong. Kakak aku lewat tenaga bantu urusi papih, aku lewat materi dari Jakarta," ujar dia lagi.
Dari Jakarta, nantinya sang ayah akan diboyong ke Penang, Malayia untuk menjalani pengobatan. Hanya saja, sampai sekarang, Dewi Perssik belum berhasil membujuknya.
"Karena merayu orangtua itu tidak seperti membalikan telapak tangan. Ortu sakit ya balik kayak anak kecil. Butuh tenaga ekstra sabar membujuknya. Aku merawatnya seperti bayi supaya mau dibawa ke Jakarta," ujar Dewi Perssik.
Untuk diketahui, saat ini Ayah Dewi Perssik menderita penyakit komplikasi mulai dari ginjal, kencing manis, dan paru-paru.
Baca Juga: Lawan Rosa Meldianti, Dewi Perssik : Aku Adalah Dewi Penolong Orangtuaku
Tag
Berita Terkait
-
Move On dari Rully yang Pilot, Dewi Perssik Isyaratkan Pacari Pria Berseragam Loreng
-
Pernyataannya Soal Bencana Aceh Viral, Dewi Perssik Spill Akun yang Diduga Edit Videonya
-
Soroti Kunjungan Presiden, Dewi Perssik Bandingkan Banjir Aceh dan Jember: Masih Mending
-
Bandingkan Kunjungan Presiden di Jember, Ucapan Dewi Perssik Soal Bencana Aceh Tuai Kritik Pedas!
-
Dewi Perssik Nangis Ingat Pesan Sang Anak yang Masuk Karantina Akmil
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Sinopsis Love Between Lines, Dracin Terbaru Tayang Januari 2026 di iQIYI
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
5 Kronologi Kasus Richard Lee vs Doktif, Saling Lapor Berujung Tersangka
-
Sukses di Box Office, The Housemaid Resmi Garap Sekuel Berjudul The Housemaids Secret
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Sempat Merasa Tertekan, Wavi Zihan dan Angga Yunanda Curhat Sulitnya Main Film Horor Komedi
-
The Ambush (Al Kameen): Ketegangan Brutal di Lembah Yaman, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Number One: Saat Masakan Ibu Jadi Hitung Mundur Kematian
-
Sinopsis Film Sebelum Dijemput Nenek, Cerita Mitos Berbalut Komedi