Suara.com - Aktor sekaligus mantan pebasket nasionalDenny Sumargo memang selalu dielu-elukan oleh cewek-cewek nih.
Punya paras yang tampan dan karier yang gemilang, jelas banyak wanita cantik yang ingin jadi kekasihnya.
Dirinya pun sempat menjalani kisah cinta dengan beberapa wanita yang cantik-cantik loh. Hal ini ia ungkapkan dalam akun Youtube Augie Fantinus.
Saat ditanya Augie Fantinus, Denny Sumargo sempat menyebutkan 5 mantan kekasihnya nih.
Berikut rangkuman mantan kekasih Denny Sumargo oleh Matamata.com :
Bukan rahasia lagi, Dita Soedarjo pernah menjalin hubungan dengan Denny Sumargo. Bahkan hubungan mereka terjalin selama 1 tahun lebih dan sudah bertunangan. Sayang, keduanya harus berpisah karena merasa tidak cocok.
2. Agnez Mo
Agnez Mo dan Denny Sumargo memang sempat digosipkan di tahun 2011 silam. Denny Sumargo bahkan menemani Agnez Mo yang sempat jatuh sakit kala itu.
Baca Juga: Raih Penghargaan Pemeran Pria Terbaik IBOMA, Denny Sumargo Tak Percaya
3. Sandra Dewi
Sebelum dekat dengan Agnez Mo, di tahun 2009 Denny Sumargo pernah dekat dengan Sandra Dewi loh. Keduanya pun dekat karena satu proyek iklan bersama.
4. Ninon
Ninon merupakan salah satu pemain basket yang tidak banyak diketahui juga merupakan mantan kekasih dari Denny Sumargo.
5. Vivi
Vivi merupakan seorang dancer yang ia kenal dari dunia basket juga. Keduanya berpacaran kurang lebih sepuluh tahun yang lalu selama empat tahun.
Berita Terkait
-
Dulu Digugat, Kini Aset Harvey Moeis dan Koleksi Sandra Dewi Siap Dilelang Kejagung!
-
Harta Karun Harvey Moeis-Sandra Dewi Siap Dilelang! Cek Daftar Rumah Mewah hingga Perhiasannya
-
Drama Gugat Kejagung Berakhir, Aset Berharga Sandra Dewi Hasil Korupsi Harvey Moeis Segera Dilelang
-
Tersandung Narkoba, Podcast Lama Onad bersama Denny Sumargo Kembali Viral
-
Denny Sumargo Shock dan Galau Onadio Leonardo Ditangkap Kasus Narkoba
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
Terkini
-
Disambut Antusias Penonton di Pembukaan, Festival Kopling Hari Ini Hadirkan Danilla hingga NDX AKA
-
Adili Idola Sukses Digelar, Reza Rahadian jadi Tamu Spesial yang Ikut Roasting Fedi Nuril
-
Bintangi Film Danyang Wingit, Fajar Nugra Deg-degan Akting Bareng Celine Evangelista di Air Terjun
-
Sinopsis Film 'Tak Kenal Maka Taaruf', Saat Benci Jadi Cinta Berlandas Agama
-
Sinopsis 'I Love You My Teacher', Film yang Tengah Disorot Gegara Kisah Cinta Guru dan Murid
-
Dekat Seperti Pacaran, 'Dul' Jadi Panggilan Khusus Titi DJ ke Thomas Djorghi
-
Deretan Bintang Papan Atas Bertarung Sengit di IMAA 2025, Siapa Saja Nominatornya?
-
7 Film dan Series Zombie Netflix dari Asia Tenggara Selain Indonesia, Gak Kalah Seru!
-
5 Film dan Drakor Terbaru yang Tayang di Viu November 2025, Ada Taxi Driver 3
-
Imbas Admin X Balas Komentar RM BTS Mirip Indy Barends, Host Live Somethinc Jadi Sasaran Amuk Fans