Suara.com - Penyanyi Vidi Aldiano rupanya sangat peduli dengan dunia pendidikan. Bahkan saat ini pelantun "Nuansa Bening" itu menjadi guru secara online untuk ilmu biologi buat murid SMP dan SMA.
"Iya jadi guru kekinian, itu yang gue lumayan excited. Tahun lalu gue ditawar di sebuah edutec. Ditawarin bukan cuma brand ambasador atau di Instagram-nya aja ngepost atau cuma muka aja, tapi kaya ikutan terjun langsung. Dibilang gue sebagai superfeature," kata Vidi Aldiano, ditemui dalam acara talk show Pendidikan di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (30/4/2019).
Pemilik nama asli Oxavia Aldiano ini memilih menjadi guru biologi karena ia menyukai ilmu tersebut. Bahkan saat sekolah, ia pernah mengikuti olimpiade biologi.
"Mereka tanya, 'lu suka pelajaran apa dan apa yang mau lu pelajarkan?' Gue bilang memang S1 dan S2 gue di ekonomi, tapi kalau gue misalnya disuruh ajarin anak SMP-SMA, gue senang banget biologi," jelasnya.
Vidi Aldiano mengakui ia sempat bercita-cita untuk menjadi dokter. "Mungkin banyak yang nggak tahu dulu cita-cita gua jadi dokter sebenarnya. Tapi karena ada rintangan dari keluarga, dan gue masuklah bisnis gitu. Tapi gue juga suka (bisnis)," sambungnya.
Dengan menjadi seorang guru biologi, Vidi Aldiano mengaku bisa mengulang mata pelajaran yang ia sukai.
"Makanya gue merasa mendapatkan oportuniti, bukan mengajar tapi untuk belajar kembali. Ternyata apa yang gue dapetkan dulu pas SMP-SMA sama sekarang tuh berbeda banget dan cara mengajarnya berbeda banget," ucap Vidi Aldiano.
Beruntung menjadi seorang guru saat ini Vidi tidak perlu repot-repot mencari buku untuk dijadikan bahan mengajar. Dia hanya memerlukan tablet untuk mencari dan menyimpan materi mengajarnya.
Baca Juga: Vidi Aldiano Fans Berat Vanesha Prescilla
"Ternyata yang dipelajari sama anak sekarang itu lumayan advance tapi cara penyampaian gua suka. Cara penyampaian gua nggak kaya kita dulu, ngajarin kaku, tapi ini pake interaktif pake animasi data data legitnya tuh disampaikan kayak menarik lah," tutur Vidi.
Tag
Berita Terkait
-
Penampilan Baru Vidi Aldiano Berkumis di Tengah Hiatus Curi Perhatian
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Otak Kerja Terus! Rossa Ungkap Vidi Aldiano Tetap Produktif meski Berjuang Lawan Kanker
-
Tahun ke-6 Berjuang Lawan Kanker, Vidi Aldiano Sampaikan Pesan Haru
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV