Suara.com - Tsania Marwa dan Atalarik Syah kembali menjalani sidang kasus perebutan hak asuh anak di Pengadilan Agama Cibinong, Jawa Barat pada Rabu (8/5/2019). Sidang yang beragendakan replik dari Tsania Marwah justru tak dihadiri oleh Atalarik Syah, begitu pun Tsania Marwah.
Kendati demikian, Rizam Tadjoedin, selaku pengacara dari Tsania Marwah menjelaskan kliennya sepenuhnya menyerahkan kasus tersebut padanya. Sehingga tak perlu bagi Tsania Marwa untuk menghadiri sidang.
“Kalau Tsania Marwa (tidak datang) saya kontak bahwa dia percayakan pada saya untuk menyerahkan replik ini,” kata Rizam Tadjoedin.
Sementara itu, kuasa hukum Atalarik Syah yang diwakilkan oleh Junaedi menyebut kliennya sedang tidak bisa hadir lantaran tengah bekerja. Dan urusan hukum diserahkan sepenuhnya pada dia.
“Kalau Atalarik tidak bisa karena ada kerjaan,” ujar Junaedi.
Lebih lanjut, dari hasil agenda tersebut, pihak Atalarik Syah tak bisa langsung memberi tanggapan. Tanggapan tersebut baru akan dilanjutkan pada 22 Mei mendatang dengan agenda duplik dari Atalarik Syah.
“Hari ini agendanya adalah replik, kenapa gugat Atalarik, minggu kemarin kasih jawaban. Tapi ternyata kuasa hukum Atalarik belum dateng, jadi sidang ditunda minggu depan tanggal 22, untuk nanti dikirim replik saya ke kuasa hukum Atalarik nanti. Minggu depan duplik, dia harus menjawab apa yang menjadi replik saya,” tutup Rizam.
Sebagaimana diketahui, gugatan hak asuh anak dilayangkan Tsania Marwa pada Februari 2019 setelah dirinya mengantongi akta perceraian dengan Atalarik Syah. Sempat dimediasi dua kali, tapi konflik Tsania Marea dan Atalarik Syah belum menemui titik temu.
Baca Juga: Berseteru dengan Tsania Marwa, Atalarik Syah Curhat Didoakan Mati
Berita Terkait
-
Berseteru dengan Tsania Marwa, Atalarik Syah Curhat Didoakan Mati
-
Naik Pitam, Tsania Marwa Siap Gugat Harta Gono Gini pada Atalarik Syah
-
Diusir Atalarik Syah, Tsania Marwa: Rumah Itu Belinya Pakai Uang Saya Juga!
-
Saudara Atalarik Syah Ancam Tsania Marwa : Gue Keroyok, Mati Lo!
-
Tsania Marwa Trauma 'Dikeroyok' Atalarik Syah dan Dua Saudara Lelakinya
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Pembunuh Aktor Sandy Permana Divonis 12 Tahun Penjara dan Restitusi Rp269 Juta
-
Aksi Surya Insomnia Aspal Jalan Berlubang Viral, Pemkot Tangsel Kena Sindir
-
Sah! Fahmi Bo Resmi Menikah Lagi dengan Mantan Istri
-
Reaksi Prilly Latuconsina Dituduh Menangkan Omara Esteghlal di FFI 2025
-
Dari Kaset Langka Hingga Kolaborasi Mengejutkan: Momen Paling 'Memorable' di Soundrenaline Makassar
-
Inara Rusli Dituduh Jadi Selingkuhan Suami Orang, Istri Sah Lapor Polisi
-
Respons Tak Terduga Ahmad Dhani saat Tahu Alyssa Daguise Hamil
-
Viral ke India, Aa Juju Kunjungi Rumah Shah Rukh Khan hingga Bongkar Fakta Vrindavan
-
Izin Dibekukan, Terungkap Alasan Firdaus Oiwobo Nekat Pakai Toga di Sidang MK
-
Fakta Menarik Comic 8 Revolution: Santet K4bin3T, Siap Tayang Natal 2025