Suara.com - Presenter sekaligus aktris Yuki Kato membenarkan unggahan berupa foto pembalap Rio Haryanto di Instagram-nya merupakan ulah sang rekan, Imam Darto.
"Iya dibajak (foto itu), sama Imam Darto di The Comment jam 11 malem," kata Yuki Kato ditemui di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan pada Selasa (14/5/2019).
Menurut Yuki, foto Rio diambil Imam dari Google. Adapun kejadian pembajakan ponsel Yuki ketika mereka tengah memandu talkshow di televisi.
"(Fotonya dari) google itu, cari di google. Enggak ada (apa-apa). Cuman jadi ceng-cengan yang berlanjut. Bingung aja kok berlanjut. Kejadiannya sama saat main game, jadi yaudah," katanya.
Yuki pun membantah memiliki hubungan spesial dengan Rio Haryanto. Dia bilang hubungannya dengan Rio cuma sebatas sahabat.
"Memang di dunia seperti ini kenal satu sama lain," ujarnya.
Ini bukan kali pertama Instagram Yuki dibajak oleh Imam Darto. Sebelumnya, Imam Darto juga pernah unggah foto Rio dengan memakai akun Instagram Yuki Kato.
Berita Terkait
-
Aries Banget! Yuki Kato Cerita Zodiak, Jodoh, dan Status Queen of Single
-
Still Single: Serial Romantis Baru Yuki Kato, Siap Bikin Baper Oktober 2025
-
Jadi Ibu Itu Nggak Mudah! Rela Mati Demi Anak dalam Film Demi si Buah Hati
-
Kisah Asmara Luna Maya dan Maxime Bouttier Dijadikan Inspirasi Bagi Yuki Kato
-
Rayakan Ulang Tahun ke 30, Yuki Kato Tulis Pesan Menyentuh
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Kunci Harmonis 16 Tahun Kebersamaan Dimas Seto dan Dhini Aminarti: Ketawa Terus
-
Adu Akting Lagi, Dimas Seto dan Dhini Aminarti Hadapi Konflik Pelik di Film Mengejar Restu
-
Bongkar Dapur AMI Awards: Viral di TikTok Tak Jamin Menang, Kualitas Tetap Jadi Raja
-
Sisi Idealis Danilla Riyadi di Calon Album Barunya
-
Sinopsis Film Jumanji 3: Petualangan Terakhir dari Waralaba Legendaris
-
Pendidikan Gus Elham, Cuma Lulusan SD dan Pondok Pesantren?
-
Joko Anwar: Label 'Kisah Nyata' Tak Jamin Film Laku Keras di Pasaran
-
Dilema Reza Rahadian saat 'Keadilan (The Verdict)' harus bersaing dengan 'Pangku'
-
Ambisi Manoj Punjabi Jadikan MD Pictures 'Raksasa' Konten di Asia Tenggara
-
Gelar Konser Akbar 30 Tahun, Opick Akan Berikan Sajian Spesial buat Gen Z