Suara.com - Usai putus dari Reino Barack, Luna Maya belum kedapatan gandeng cowok baru lagi. Apalagi setelah Reino Barack menikah dengan Syahrini, Luna Maya pun seolah cuek dan asyik traveling keliling dunia.
Meskipun begitu, Luna Maya sendiri kerap diisukan didekati dengan beberapa pria, salah satunya pengusaha Malaysia Faisal Nasimuddin. Ia juga masih sering didoakan warganet untuk kembali dengan mantan kekasihnya Ariel NOAH.
Namun, baru-baru ini publik dikejutkan dengan video yang beredar di Instagram saat Luna Maya terciduk jalan bareng pria brewokan dengan mengendarai mobil mewah. Hal ini dapat dilihat dari akun @pramatadavin1.
"My sunday date, ini kita berdua banget nih," tanya Luna Maya sambil ketawa khasnya.
"Iya dong," jawab pria brewokan di samping Luna Maya.
"Ihihihi lagi nge-date kita," balas Luna Maya dengan ekspresi kegirangan.
Tak berselang lama, unggahan tersebut langsung ramai dikomentari warganet.
"Cantik. Tapi penasaran dengan cowok di sebelahnya," kata akun @diassheny.
Baca Juga: Luna Maya Ingin Jomblo Dulu Setahun
"Orang kok cantik banget," tambah akun @fadliyah_siti.
Berita Terkait
-
Luna Maya Bersinar di IMAA 2025! Jadi Host Sekaligus Sabet Piala
-
Luna Maya Siapkan Nama Anak Bertema Alam, Ungkap Rencana Hamil Tahun Depan!
-
Luna Maya Masukkan Unsur Alam Indonesia di Nama Anak, Sudah Rencakan Hamil?
-
Siap Hamil Tahun Depan, Luna Maya Sudah Siapkan Nama Anak yang Indonesia Banget
-
Siapa Pemeran Ancika di Dilan 1997? Foto Ariel NOAH Bareng Sosok Misterius Bikin Penasaran
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
Pilihan
-
Polemik RS dr AK Gani 7 Lantai di BKB, Ahli Cagar Budaya: Pembangunan Bisa Saja Dihentikan
-
KGPH Mangkubumi Akui Minta Maaf ke Tedjowulan Soal Pengukuhan PB XIV Sebelum 40 Hari
-
Haruskan Kasus Tumbler Hilang Berakhir dengan Pemecatan Pegawai?
-
BRI Sabet Penghargaan Bergengsi di BI Awards 2025
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
Terkini
-
Top 5 Series Netflix Indonesia, Stranger Things Merajai Puncak di Akhir November 2025
-
Blusukan ke Pelosok Indonesia, Ji Chang Wook Cari Makna Healing di Reality Show ABRACADABRA
-
8 Film dan Series Netflix Tayang Desember 2025, Lanjutan Stranger Things 5 Paling Dinanti!
-
Sinopsis Spring Fever, Drakor Romantis Baru Ahn Bo Hyun dan Lee Joo Bin di Prime Video
-
Mendarat di Jakarta, Ji Chang Wook Sampaikan Duka untuk Korban Bencana di Sumatera
-
Kronologi Lengkap Hubungan Inara Rusli-Insanul Fahmi: Kenalan, Dibohongi, Dinikahi Siri
-
4 Karakter Baru Stranger Things 5 yang Bikin Hawkins Makin Mencekam
-
Inara Rusli Akhirnya Muncul, Netizen Berbondong-bondong Jadi Pakar Gestur Dadakan
-
Logika Denise Chariesta: Kalau Inara Rusli Gak Tahu Insanul Punya Istri, Ngapain Nikah Siri?
-
Soundrenaline Sana-Sini Bandung: Ketika Jalan Braga Menjadi Panggung Kreatif Raksasa