Suara.com - Dinar Candy beri kejutan ke ayahnya Acep Ginayah Sobiri. Untuk kali pertama, Dinar pertemukan sang ayah dengan Zack Skytek, pacar bulenya, hari ini, Jumat (16/8/2019).
"Jadi ini surprise buat bapak. Jadi bapak itu belum pernah lihat bule, terus baru pertama lihat bule," kata Dinar Candy di kawasan Tendean, Jakarta Selatan.
Acep pun memuji Zack Skytek. Dia bilang, lelaki asal Australia itu diupuji karena memiliki mata biru dan wajah ganteng. Sayang, Acep belum merestui hubungan Dinar dengan Zack lantaran masih belum seiman.
"Mikir-mikir (mau restuin). Tapi mudah-mudahan Zack itu harus ikut (agamanya) sama Dinar. Kalau tidak ikut sama Dinar jangan," jelas sang ayah.
"Kalau ikut sama agama kita kata bapak ya bapak bisa pertimbangkan boleh. Tapi kalo sekarang bapak penginnya pak ustaz terus," timpal Dinar.
Saking inginnya pacar bule Dinar mualaf, ayah Dinar Candy pun memakaikan peci dan sorban yang dipakainya ke Zack. Tak keberatan, Zack pun mengenakannya sambil tersenyum kemudian disusul tawa Dinar.
"Pakai peci, pakai sarung, gitu. Harusnya Zack itu pakai sarung, begitu," tukas sang ayah polos.
Diketahui, Dinar Candy dan Zack Skytek telah berpacaran selama tiga bulan. Sebelumnya mereka telah saling mengenal sejak empat tahun lalu. Namun, untuk hubungan lebih serius keduanya terhalang beda keyakinan.
Baca Juga: Pacar Bule Dinar Candy Main Jelangkung Usai Ditolak Jadi Mantu
Berita Terkait
-
Dituduh Punya Utang Rp 5 Miliar ke Dinar Candy, Fitri Salhuteru: Sinting!
-
Dinar Candy Akui Keras Kepala Sejak Kecil, Sang Ayah Mengeluh: Dia Ngeyel
-
Dinar Candy Pernah Dicambuk Ayah yang Ustaz saat Remaja, di Depan Banyak Orang
-
Ditipu Mantan Pacar Sampai Ratusan Juta Rupiah, Lina Mukherjee: Aku Gak Pernah Disentuh Dia, Rugi!
-
Selain Ridwan Kamil, Lisa Mariana Ngaku Pernah Jadi Simpanan Banyak Pejabat Lain
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
Terkini
-
Anak Pakai Rok Terlalu Pendek di Sekolah, Zaskia Adya Mecca Kena Tegur Guru
-
Dipha Barus Lantang Suarakan Viva Palestina Usai Menang Piala AMI Awards 2025
-
Melihat Pro Kontra Kemenangan Lagu Garam dan Madu di AMI Awards 2025
-
Baskara Putra Borong 5 Piala AMI Awards 2025, Sebut Trofi Cuma Buat Pajangan di Rumah
-
Sarwendah Patahkan Tudingan 2 Bulan Jauhkan Anak dari Ruben Onsu, Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano
-
Trauma Didatangi Debt Collector atas Tunggakan Ruben Onsu, Sarwendah Curhat Ketakutan
-
Pacaran dengan Reza Arap, Lula Lahfah Dapat Peringatan dari Para Sahabat
-
Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2025, Hindia Boyong Piala Album Terbaik
-
Sarwendah Bantah Halangi Ruben Onsu, Beberkan Cara Mudah Bertemu Anak: Ayah Tinggal WhatsApp Aku