Suara.com - Belum lama ini, sosok Asmara Abigail tengah ramai diperbincangkan oleh publik. Aktris yang kerap memainkan film horor ini kembali membuat kejutan untuk para penggemarnya.
Beda dari biasanya, Asmara Abigail baru-baru ini ditunjuk untuk menjadi salah satu pemeran dalam proyek baru sutradara Joko Anwar.
Ya, aktris sekaligus model ini akan memerankan karakter Desti Nikita di film Gundala yang termasuk dalam Jagat Sinema Bumilangit.
Sebelumnya, Asmara Abigail telah terlebih dahulu merintis kariernya di dunia hiburan sebagai model.
Seiring berjalannya waktu, kepiawaian Asmara Abigail ini membuat dirinya dilibatkan dalam sejumlah judul film, di antaranya ada Pengabdi Setan, Ghost Writer hingga Sekte.
Di tengah kesibukannya sebagai aktris dan model, ternyata Asmara Abigail ini kerap menghabiskan waktu luangnya dengan liburan.
Lalu, seperti apa ya gaya liburan perempuan kelahiran 3 April 1992 ini?
Berikut, Suara.com hadirkan 5 gaya liburan Asmara Abigail yang berhasil kami rangkum untuk Anda, Kamis (22/8/19).
1. Begini gaya etnik Asmara Abigail saat menikmati liburan di Maroko, beberapa waktu lalu
Baca Juga: Perankan Sosok Hantu, Asmara Abigail Sukses Bikin Kru Film Takut
2. Tidak sendirian, Asmara Abigail ditemani sang kekasih ketika berlibur ke Bali, wah romantis banget ya
3. Pernah melanjutkan studi di Milan, Italia, Asmara Abigail juga masih sering mampir liburan ke sana lho, setelah lulus
4. Ketika liburan di India, Asmara Abigail sempat berdandan ala aktris bollywood nih saat mampir ke Taj Mahal
5. Turki juga menjadi salah satu negara yang pernah dikunjungi Asmara Abigail ketika liburan lho, keren banget kan?
Berita Terkait
-
Salut! Joko Anwar Dapat Gelar Kehormatan dari Pemerintah Prancis
-
8 Seniman Film Terima Gelar dari Kemenbud Prancis, Termasuk Joko Anwar
-
Joko Anwar Rilis First Look Film Horor Komedi Terbarunya, Ghost in the Cell
-
Rilis First Look! Intip Pemeran Film Ghost in the Cell Karya Joko Anwar
-
Dari Joko Anwar hingga Mouly Surya: 7 Sutradara yang Mendefinisikan Ulang Sinema Indonesia
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
Terkini
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Respons Tenang Richard Lee Usai jadi Tersangka, Siap Hadir ke Polda Hari Ini?
-
Promo TIX ID untuk Film Modual Nekad, Buy 1 Get 1 Free
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Dokumenter Stranger Things One Last Adventure
-
Ayah Venna Melinda Punya Anak Berkebutuhan Khusus, Kini Tak Tahu Dirawat Siapa
-
Kabar Duka, Ayah Venna Melinda Meninggal Dunia
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari
-
Sinopsis Papa Zola The Movie, Film Malaysia yang Kalahkan Avatar: Fire and Ash
-
Profil dan Pekerjaan Kristian Hansen Pacar Manohara, Bukan Orang Sembarangan