Suara.com - Boyband asal Korea Selatan, CIX bersiap menyambangi Indonesia untuk pertama kalinya. Grup yang digawangi Jinyoung, Seunghun, Hyunsuk, Yonghee dan BX akan hadir dalam acara Press Showcase & Fan Sign bertajuk, Hello, Stranger in Jakarta.
Hal itu diumumkan langsung oleh promotor CK Star Entertainment dalam surel yang diterima Suara.com.
"Kami mengumumkan boygroup asal Korea Selatan, CIX, akan menggelar Press Showcase & Fan Sign pertamanya di Indonesia pada 4 Oktober 2019," tulis CK Star Entertainment.
Rencananya, acara itu akan digelar di Upperroom Hall Jakarta Pusat. Tiketnya sendiri terbagi dua kategori yaitu VIP yang dijual seharga Rp 1.950.000 dan Reguler yang dihargai Rp 1.020.000.
Promotor memberikan beberapa keuntungan bagi pemilik tiket VIP. Satu di antaranya, 45 orang beruntung bisa melakukan fansign dengan seluruh personel CIX.
Sedangkan 5 orang lainnya dipilih secara random dari tiket kategori Reguler buat mendapat tanda tangan Jinyoung cs.
Seperti diketahui, CIX menjadi salah satu boyband pendatang baru yang sedang naik daun. Sebelumnya, Jinyoung merupakan member Wanna One. Lalu dua member lainnya, yaitu BX dan Seunghoon pernah ikut kompetisi bergengsi YG Treasure Box.
Album debut mereka, Hello Chapter 1: hello, Stranger sempat bertengger di chart musik Korea Selatan.
Berita Terkait
-
Jejak Kudeta Gagal Yoon Suk Yeol Terungkap, Kepala Inteljen Korea Selatan Ditangkap!
-
HyunA Pingsan di Panggung Waterbomb Macao 2025, Minta Maaf dan Janji Jaga Kesehatan
-
Dari K-Drama ke Destinasi Nyata: Korea Travel Fair 2025 Hadirkan Pengalaman Wisata Autentik
-
Prediksi Legenda Futsal Indonesia di Piala Asia Futsal 2026, Yakin Bisa Lolos Grup
-
Korsel dan Irak Bakal Jadi Lawan Berat Indonesia di Fase Grup Piala Asia Futsal 2026
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tolak Merger dengan Grab, Investor Kakap GoTo Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
Terkini
-
Azizah Salsha Cerai, Andre Rosiade Singgung Karier Kakak dan Ipar Pratama Arhan di Padang
-
Reza Rahadian Terlibat Film Keadilan (The Verdict), Cerita Tentang Hukum dan Korupsi
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Cerita Sukses The Lantis Masuk Nominasi Indonesian Music Awards 2025 Berkat Viral di TikTok
-
Azizah Salsha Kena Cancel Culture Usai Cerai dari Pratama Arhan, Andre Rosiade: Dosanya Apa Sih?
-
Dituduh Usir Irish Bella di Pagi Pagi Ambyar, Dewi Perssik Beri Klarifikasi Sambil Ucap Syukur
-
Curhat Prilly Latuconsina Akting di Depan Omara Esteghlal Demi Jaga Rahasia FFI 2025
-
Kini Cerai, Andre Rosiade Sebut Pernikahan Azizah Salsha atas Kemauan Sendiri: Saya Hanya Fasilitasi
-
Mak Vera Tunjukkan Foto Terakhir Olga Syahputra, Raffi Ahmad Terkejut: Ya Allah...
-
Tara Testa Digosipkan Jadi Selingkuhan Chris Evans