Suara.com - Pemilik akun YouTube Hikmah Kehidupan meminta maaf kepada Ruben Onsu terkait isu pesugihan di YouTube. Suami Sarwendah Tan itu mengaku sudah memaafkan pemilk akun tersebut. Namun sampai saat ini lelaki 36 tahun itu mengaku belum berniat mencabut laporan yang terlanjur dilakukannya. Dia menyerahkan semua proses hukum ke pihak berwajib dan tim kuasa hukumnya.
Berita tersebut menjadi salah satu berita pilihan entertainment Suara.com sepanjang Rabu (14/11/2019). Selain itu ada juga kabar sidang pembacaan tuntutan komedian Nunung dan suaminya, Roy Kiyosih yang juga ingin melaporkan pemilik akun Hikmah Kehidupan ke pihak berwajib, dan Atta Halilintar resmi dilaporkan atas dugaan penistaan agama.
Berikut rangkuman berita selengkapnya :
1. Maafkan Pembuat Isu Pesugihan, Ruben Onsu Belum Mau Cabut Laporan?
Presenter Ruben Onsu angkat bicara soal permintaan maaf yang sudah disampaikan oleh akun YouTube Hikmah Kehidupan terkait isu pesugihan.
"Sebelum dia bilang maaf, saya juga sudah memaafkan. Kan kalau saya memaafkan dia, nggak perlu saya teriak-teriak. Jadi saya sudah memaafkan," kata Ruben Onsu di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2019).
2. Akun Hikmah Kehidupan Minta Maaf, Roy Kiyoshi Tetap Akan Lapor Polisi
Pemilik akun YouTube Hikmah Kehidupan sudah menyampikan permintaan maafnya kepada Ruben Onsu, Roy Kiyoshi, Robby Purba dan Dephienne terkait tuduhan restoran pesugihan. Namun begitu, si pemilik akun tak akan lolos dari jerat hukum.
Baca Juga: Atta Halilintar Resmi Dilaporkan ke Polisi Atas Dugaan Penistaan Agama
Selain Ruben Onsu yang tak mau mencabut gugatan, Roy Kiyoshi sebagai salah satu orang yang merasa dirugikan malah akan melaporkan akun tersebut ke polisi. Padahal kalau soal maaf, Roy mengaku sudah memaafkan.
3. Nunung Srimulat dan Suami Dituntut 1,5 Tahun Rehabilitasi
Sidang tuntutan terdakwa kasus kepemilikan sabu, pelawak Tri Retno Prayudati alias Nunung Srimulat dan suaminya, Iyan Sembiran kembali digelar. Dalam tuntutannya, jaksa penuntut umum (JPU) menuntut kedua terdakwa dengan 18 bulan rehabilitasi.
Berita Terkait
-
Betrand Peto Akui Ruben Onsu Kesulitan Bertemu Thalia dan Thania
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Ruben Onsu Merasa Figurnya Dibikin Mati, Cemburu Anak-anaknya Panggil Giorgio Antonio 'Papa'?
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan