Suara.com - Konser perdana boyband asal Amerika Serikat, Why Don't We yang berlangsung di The Kasablanka Hall, Jakarta Selatan, Kamis (21/11/2019) malam sempat ricuh. Banyak penggemar pingsan akibat saling dorong di barisan depan.
Bahkan setelah menyanyikan Something Different, Why Don't We sempat meminta agar fans tidak mencoba untuk maju ke depan.
"Halo Jakarta ini kali pertama kami ke sini. Kenapa banyak yang pingsan. Hati-hati guys ini berbahaya. Jangan dorong-dorong," ujar Jonah Marais dari atas panggung.
"Ayo ikuti aku, satu kali mundur, mundur lagi. Oke?," katanya lagi.
Keadaan pun akhirnya kondusif. Namun menjelang akhir pertunjukan, para penggemar kembali saling dorong agar bisa lebih dekat ke panggung.
Lagi-lagi, Why Don't We kembali memberi peringatan keras. Mereka bilang tidak mau ada fans yang terluka setelah konser selesai.
"Ayo mundur lagi. Jangan dorong-dorong. Mundur bareng-bareng lagi oke. Kita nggak mau kalian sakit. Jadi ayo mundur," kata Daniel Seavey.
Terlepas dari itu, konser bertajuk 'WHY DON’T WE – 8 LETTERS TOUR LIVE IN JAKARTA' tetap berakhir sukses. Terhitung ada 25 lagu yang dibawakan mereka termasuk I Still Do, Hooked hingga 8 Letters.
Baca Juga: Perdana Konser di Indonesia, Why Don't We Bikin Pecah!
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Boss Level: Frank Grillo Mati Ratusan Kali demi Selamatkan Dunia, Malam Ini di Trans TV
-
Dijodohkan dengan Virgoun, Dewi Perssik Beri Jawaban Serius: Saya Siap Jadi Mama untuk Anak-anaknya
-
Bedah Proses Kreatif Film Sadali: Syuting Maraton Dua Era hingga Ambisi Hidupkan Seni Rupa 90-an
-
The Equalizer: Aksi Brutal Denzel Washington Lawan Sindikat Germo Rusia, Malam Ini di Trans TV
-
5 Centimeters per Second Rilis Ulang di Bioskop, Hadirkan Behind The Scene 20 Tahun Silam
-
Doktif Sentil Richard Lee Tunda Diperiksa karena Sakit: Dugem Sampai Pagi Bisa
-
Ahmad Dhani Kirim Kode "Siap" untuk Inara Rusli, Netizen Malah Setuju
-
Aurelie Moeremans Diam-Diam Dibantu Sosok Ini saat Buktikan Kepalsuan Surat Nikah Roby Tremonti
-
Serba-serbi Keseruan Meet and Greet Highlight di Jakarta, Kepincut Rendang!
-
Sakit, Richard Lee Absen Diperiksa Sebagai Tersangka Hari Ini