Suara.com - Akhir-akhir ini, Betrand Peto menjadi bahan perbincangan netizen usai video pelukan dan ciuman dengan sang ibu sambung, Sarwendah viral.
Ruben Onsu sendiri mengatakan jika keluarganya tak gentar dan menganggap hal tersebut bukan masalah besar.
Adik dari Sarwendah, Wendy Lo memberikan sebuah pesan untuk Betrand Peto.
Meski banyak nyinyiran di luar sana, Wendy tampak sangat peduli dengan keponakannya tersebut.
Wendy pun meminta Betrand Peto agar tetap tegar dan kuat menghadapi nyinyiran.
@wendy_wndlo : "Satu pesanku untuknya : Tetaplah tegar dan jangan pernah menyerah karena semakin tinggi sebuah pohon, pastinya semakin kencang pula anginnya."
Wendy pun mengingatkan kepada Betrand Peto jika ia masih memiliki banyak pelindung.
"Jalanmu masih panjang dan jangan takut karena ada Tuhan Yesus dan keluarga kecilmu ini yang akan selalu melindungimu. Love, Auntie Wendy." tutup Wendy.
Baca Juga: Betrand Peto Ingin Lihat Salju, Ruben Onsu Boyong Keluarga ke Italia
Unggahan Wendy Lo ini pun menuai perhatian warganet, banyak yang terharu dengan perlakuannya ke Betrand Peto.
@uchi.bhuceq : "Terharu loh mewek aku baca nya, aunty the best,"
@maloov23 : "Terharu we love you kak,"
@papilajayanie2019 : "Jadi mewek baca pesan aunty wendy.."
@itha_sayuna : "Mewek bacanya aunty,"
Terharu juga nggak nih baca pesan Wendy untuk Betrand Peto?
Berita Terkait
-
Betrand Peto Akui Ruben Onsu Kesulitan Bertemu Thalia dan Thania
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Ruben Onsu Merasa Figurnya Dibikin Mati, Cemburu Anak-anaknya Panggil Giorgio Antonio 'Papa'?
-
Kejutan Ruben Onsu Jadi Kado Natal Terindah untuk Betrand Peto
-
Diminta Selawat di Depan Jamaah Majelis Rasulullah, Ruben Onsu: Kaki Saya Gemetar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kini Diakui, Mayangsari Duduk Bersama Keluarga Cendana di Nikahan Darma Mangkuluhur
-
6 Kisah Pahit Aurelie Moeremans di Broken Strings, Alami Grooming sampai Bullying
-
Denada Digugat Rp7 Miliar oleh Pemuda yang Mengaku Anak Kandungnya, Begini Kronologinya
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming